Wagub Cok Ace Masih Optimis Pariwisata Bali Akan Tumbuh Dengan Baik

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sejalan dengan kondisi perekonomian nasional, pertumbuhan ekonomi provinsi Bali pada Triwulan I 2021 tumbuh -9.85 (yoy), meningkat dibandingkan dengan Triwulan IV 2020 yakni sebesar -12,21% (yoy). Dari data tersebut terlihat bahwa pertumbuhan ekonomi sudah menunjukkan perkembangan kearah yang lebih baik walaupun belum terlalu signifikan. Untuk itu, dengan berbagai macam kebijakan yang saat […]

BNNP Bali Gagalkan Peredaran 50 Kg Ganja Jaringan Lapas Kerobokan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Bali menggagalkan peredaran narkotika jenis ganja seberat 50 kg bruto hasil dari jaringan lintas provinsi Medan-Bali dan melibatkan jaringan Lapas Kelas IIA Kerobokan, Bali. “Dari hasil penyidikan tersangka pertama bernama Gawok sebagai penyuplai narkotika ganja ke Bali sebanyak 44,8 kg. Lalu, dari pengembangan ini menangkap tersangka lainnya […]

Update Covid-19, Jumat 18 Juni: Kasus Terkonfirmasi Bertambah 95 Orang, Sembuh 53 Orang

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pertambahan kasus hari ini : TERKONFIRMASI covid-19 sebanyak 95 orang (72 orang melalui Transmisi Lokal dan 23 PPDN), SEMBUH sebanyak 53 orang dan 3 pasien meninggal dunia. Jumlah kasus secara kumulatif : TERKONFIRMASI 48.084 orang, SEMBUH 46.029 orang (95,73%), dan Meninggal Dunia 1.531 orang (3,18%). Kasus Aktif per hari ini menjadi 524 […]

Karangasem di Kepung Bencana, Wabup Artha Dipa Tinjau Lokasi dan Beri Bantuan

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Hujan Deras yang melanda Karangasem, dalam semalam, Rabu (16/6/2021), menimbulkan bencana di beberapa wilayah. Hal ini menggugah hati Wakil Bupati Karangasem, I Wayan Artha Dipa, untuk turun langsung meninjau beberapa titik bencana. Dikatakan ada 33 titik tempat terjadinya bencana di Kabupaten Karangasem, namun kali ini Wabup Artha Dipa baru bisa mengunjungi dua […]

PAKIS Bali Gelar Pelatihan Etika Busana Adat Kaum Wanita Buleleng

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Pasikian Paiketan Krama Istri (Pakis) Desa Adat Majelis Desa Adat Provinsi Bali memberikan pelatihan dan pemahaman terkait etika berbusana adat dan tata rias kepada perwakilan krama istri (kaum wanita adat) di Kabupaten Buleleng. “Penting bagi kita terutama para generasi muda untuk memahami hal ini. Dengan demikian, dalam mengikuti upacara keagamaan, khususnya generasi […]

Tembok Kolam Taman Tirta Gangga Ambruk, Puluhan Ikan Hias Terbawa Arus

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Senderan kolam ikan setinggi sepuluh meter di objek wisata Taman Tirta Gangga, Desa Ababi, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem Bali, ambruk, Kamis (17/6/2021) dini hari. Puluhan ikan hias yang berada di kolam bernilai hingga jutaan rupiah terbawa  arus hingga ke sawah. Tidak itu saja, ambruknya kolam sepanjang sembilan belas meter itu juga merusak […]

Kawal Proses Demokrasi, PC KMHDI Denpasar dan KPU Kota Denpasar Siap Berkolaborasi

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Dalam mengawal persiapan proses demokrasi di Kota Denpasar, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Denpasar menyambut baik kolaborasi dan kerja sama yang akan dilaksanakan dengan Pimpinan Cabang Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (PC KMHDI) Denpasar melalui berbagai program-program kerja yang telah direncanakan. Hal tersebut disampaikan dalam audiensi yang dilaksanakan dengan KPU Kota Denpasar […]

Bupati Sanjaya Dukung Pencegahan Korupsi pada Delapan Area

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan, Bali, I Komang Gede Sanjaya menyatakan dukungan pada pencegahan korupsi, terutama pada delapan area intervensi versi KPK, yakni meliputi perencanaan dan penganggaran APBD, pengadaan barang dan jasa, perizinan, kapabilitas APIP, manajemen ASN, optimalisasi pajak daerah, manajemen aset daerah dan dana desa. Hal itu disampaikan Bupati Sanjaya saat mengikuti rapat koordinasi […]

Kasus Melandai, Putri Koster Ajak Masyarakat Jangan Abaikan Protokol Kesehatan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Meski kasus positif Covid 19 di Bali mulai melandai, namun bukan berarti virus corona telah lenyap dan sudah bisa abai akan protokol kesehatan (Prokes). Untuk itu, masyarakat Bali diajak tidak lalai dan abai akan protokol kesehatan supaya penyebaran Covid 19 dapat ditekan. Ajakan itu disampaikan Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny.Putri Koster […]

Polisi Tangkap Seorang Muncikari Prostitusi Online

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Polsek Negara, Kabupaten Jembrana, Bali, menangkap mucikari prostitusi online setelah salah satu wanita yang dipekerjakan melarikan diri dan melapor kepada polisi. “Sekitar pukul 21.00 Wita, seorang wanita datang ke Polsek Negara dengan kondisi memprihatinkan. Ia mengaku melarikan diri dari salah satu hotel karena dipekerjakan sebagai wanita panggilan,” kata Kapolsek Negara AKP I […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.