Megawati Ancam Pecat Kadernya yang Tidak Solid Menangkan Pilkada Serentak 2020

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri akan memberikan sanksi bagi kadernya yang tidak solid dalam memenangkan Pilkada serentak 2020, khususnya Pilkada Surabaya. “Saya turunkan kepada kalian seluruh jajaran yang namanya PDIP untuk memenangkan Kota Surabaya kembali, siap apa tidak?” kata Megawati saat memberikan arahan dalam acara pengumuman calon kepala daerah dan […]

Desa Adat Kota Tabanan Segera Terapkan Pararem Pengendalian Gering Agung

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Terkait penerapan sanksi Pararem Desa Adat Kota Tabanan Nomor 5 tahun 2020 tentang Pengaturan Pencegahan dan Pengendalian Gering Agung Covid-19 di wewidangan desa adat.Yang rencananya sanksi tersebut diterapkan 1 September 2020, namun direvisi akan efektif berlakukan mulai 9 September 2020 mendatang. Hal tersebut dilakukan karena, mulai 1 September, adalah kegiatan mulai penerapan […]

Resmikan Wantilan Desa Padangaji, Gubernur Koster Ajak Ikuti Tata Nilai Kehidupan Warisan Nilai Kearifan Leluhur

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster meresmikan Wantilan Desa Adat Padangaji,  Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem pada Rabu (2/9/2020) yang bertepatan dengan Purnama Sasih Ketiga. Dalam sambutannya, Gubernur Koster menegaskan bahwa semua hal yang berkaitan dengan adat istiadat di Bali mesti diperkuat. Untuk itu, pihaknya pun telah melakukan berbagai terobosan melalui kebijakan dan program. Misalnya […]

Angka Tambahan Kasus Corona 2 September: Kasus Positif 169, Sembuh 101, Meninggal Dunia 5

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Perkembangan Pandemi Covid 19 di Provinsi Bali per hari ini mencatat pertambahan kasus TERKONFIRMASI sebanyak 169 orang melalui Transmisi Lokal, kasus SEMBUH sebanyak 101 orang, dan 5 pasien terkonfirmasi Meninggal Dunia. Secara KUMULATIF, kasus Terkonfirmasi Positif menjadi 5.536 orang, Sembuh 4.635 orang (83,72%), dan pasien Meninggal Dunia menjadi 75 orang (1,35%). Sedangkan […]

Gubernur Koster Harapkan MDA Bali Mampu Tingkatkan Kinerja Berkualitas untuk Desa Adat

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Akhirnya pembangunan kantor Majelis Desa Adat (MDA) Provinsi Bali rampung dikerjakan sesuai target dengan menelan anggaran senilai Rp 9,8 miliar. Peresmian sekaligus pemlaspasan bangunan gedung berlantai yang berdiri kokoh di bilangan Jalan Cok Agung Tresna, Renon, Denpasar ini dilakukan oleh Gubernur Bali Wayan Koster pada Rabu (2/9/2020) bertepatan dengan rahina Purnama. “Menurut […]

Ditabrak Pemotor, Pejalan Kaki Tewas

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Seorang pejalan kaki tewas tertabrak motor di Jalan jurusan Penebel – Rejasa termasuk Banjar Dinas Tegalinggah Kelod,  Desa Tegalinggah, Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan, Senin (31/8/2020). Kasubag Humas Polres Tabanan Iptu I Nyoman Subagia, seijin Kapolres mengatakan, korban bernama i Nyoman Remada (80) warga  Banjar Dinas Rejasa Kaja, Desa Rejasa, Kecamatan Penebel, Kabupaten […]

Danrem Wira Satya Harap Pasangan Calon Pilkada 2020 Agar Jaga Kondusifitas Keamanan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Komandan Korem 163/Wira Satya, Brigadir Jenderal TNI Husein Sagaf, mengharapkan kepada partai politik dan pasangan calon Pilkada 2020 agar menjaga kondusifitas keamanan, sehingga pelaksanaan Pilkada saat pandemi dapat berjalan secara baik. “Sejauh ini kondusifitas keamanan di Bali dalam konteks penyelenggaraan Pilkada Serentak di enam wilayah kabupaten/kota dalam kondisi pandemi COVID-19 masih berjalan […]

Lima Orang Tewas Dalam Insiden Kebakaran Toko Elektronik di Blauran Surabaya

SURABAYA, MEDIAPELANGI.com – Lima orang tewas dalam kebakaran di toko elektronik yang berlokasi di kawasan Pasar Blauran sisi Jalan Kranggan Surabaya, Minggu. Kepala Unit Reserse Kriminal Kepolisian Sektor Sawahan Surabaya Inspektur Polisi Satu Ristitanto menyatakan masih menyelidiki penyebab kebakaran yang diketahui terjadi sejak pukul 08.15 WIB. “Untuk identitas para korban juga sedang kami selidiki, mohon […]

Panglima TNI Sebut Tiga oknum TNI Akui Lakukan Perusakan Mapolsek Ciracas

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengungkapkan tiga oknum TNI sudah mengakui melakukan perusakan di Mapolsek Ciracas, Jakarta Timur, pada Sabtu (29/8) dini hari. “Di antara 12 orang yang sudah diperiksa hampir seharian oleh Denpom, tadi pagi tiga orang sudah mengakui. Ketiga orang tersebut pelaku perusakan sepeda motor, kendaraan,” kata Panglima TNI saat […]

Update Covid-19: Transmisi Lokal Meningkat Tajam di Bali, 4.355 Orang Telah Sembuh

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Perkembangan Pandemi Covid 19 di Provinsi Bali per Minggu (30/8/2020) mencatat pertambahan kasus TERKONFIRMASI sebanyak 89 orang melalui Transmisi Lokal, kasus SEMBUH sebanyak 28 orang, dan 3 pasien terkonfirmasi Meninggal Dunia. Secara KUMULATIF, kasus Terkonfirmasi Positif menjadi 5.078 orang, Sembuh 4.355 orang (85,76%), dan pasien Meninggal Dunia menjadi 65 orang (1,28%). Sedangkan […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.