Wagub Cok Ace Bali Membutuhkan Sinergi Antara Pengembangan Teknologi Pintar dan Kearifan Lokal
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Seperti diketahui bersama, sebelum pandemi corona melanda, Indonesia mengalami pertumbuhan ekonomi yang pesat selama dekade terakhir. Bali pun tidak terlepas dari imbas positif pertumbuhan ekonomi tersebut. Pertumbuhan ekonomi yang pesat di Bali kemudian memunculkan berbagai tantangan baru.salah satunya persoalan pemerataan pembangunan dan pembangunan berkelanjutan. Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati […]