Bukan Hanya dengan Kata, Bupati Eka juga Bantu Siswa Siswi berprestasi dengan Tindakan Nyata
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bukan hanya mengapresiasi dengan mengungkapkan kebanggaan, Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti juga melakukan tindakan nyata. Hal itu Beliau ungkapkan di Ruang Kerjanya, saat menerima audiensi tiga (3) siswa-siswi berprestasi Tabanan, didampingi oleh Guru pendampingnya masing-masing dan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Tabanan I Gede Susila, Jumat (4/5/2018). Sebagai Wakil Pemerintah Kabupaten Tabanan, […]