Ceremonial

Pujawali Tak Lagi Bebani Krama? Ini Pernyataan Mengejutkan dari Wagub Giri Prasta

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali, I Nyoman Giri Prasta, konsisten mendukung dan memberikan apresiasi kepada warga desa adat yang berkomitmen menjaga Bali, baik melalui budaya maupun pelaksanaan upacara yadnya. “Saya bangga dan merasa sangat bersyukur atas keeratan warga yang guyub melaksanakan yadnya. Dengan konsep gotong royong, sebuah yadnya atau upacara dilakukan sebagai bagian dari […]

Gubernur Koster Apresiasi Gotong Royong Warga Penatih dalam Karya Ngusaba: “Inilah Cara Kita Jaga Bali”

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com –  Gubernur Bali Wayan Koster mengapresiasi keguyuban krama Desa Adat Penatih, Denpasar dalam menyukseskan Karya Ngusaba Desa Saha Pujawali di Pura Penataran Agung Penatih, Denpasar Timur, kota Denpasar. “Saya sangat mengapresiasi pelaksanaan karya Ngusaba ini apalagi dilaksanakan sepuluh tahun sekali. Saya melihat sangat guyub semua , semeton sareng sami, karya bisa dijalankan dengan […]

Di HUT Bangli ke-821, Gubernur Koster Ajak Masyarakat Singkirkan Ego Demi Membangun Bali

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Suasana penuh khidmat menyelimuti Lapangan Kapten Mudita saat ribuan masyarakat dan tokoh-tokoh daerah menghadiri apel peringatan Hari Lahir Kota Bangli ke-821, Sabtu (Saniscara Paing, Langkir), 10 Mei 2025. Apel yang dipimpin langsung oleh Gubernur Bali, Wayan Koster, menjadi simbol semangat kolektif untuk bangkit membangun Bali dalam kerangka era baru yang berdaulat secara […]

Gubernur Koster Tak Kompromi dengan Premanisme, Minta Warga Aktif Lapor ke Aparat Keamanan

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster menegaskan tak ada ruang di Bali untuk tindakan premanisme berkedok organisasi masyarakat (ormas). Koster tak akan kompromi dengan premanisme. Gubernur asal Sembiran ini menyerukan agar warga aktif melaporkan kepada aparat keamanan jika menemukan praktik-praktik premanisme, pungli, intimidasi, dan kekerasan yang meresahkan. Kepada aparat keamanan TNI, Polri, Kejaksaan, pecalang […]

Wagub Giri Prasta Apresiasi Semangat Gotong Royong Warga Kayu Selem

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali, Nyoman Giri Prasta, memberikan apresiasi tinggi kepada Kawitan Krama (warga) Kayu Selem yang telah menunjukkan semangat gotong royong dalam menyukseskan Karya Agung Mapaselang, Padudusan Agung Menawa Ratna, di Pura Kawitan Warga Kayu Selem Gwasong, Desa Songan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, pada Rabu (7/5). Wagub Giri Prasta menyampaikan bahwa Pemerintah […]

Bupati Tabanan Apresiasi Semangat Gotong Royong Pelaksanaan Karya di Desa Lalanglinggah dan Desa Kelating

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya apresiasi terhadap semangat kebersamaan dan gotong royong masyarakat dalam pelaksanaan dua karya besar di Desa Lalanglinggah dan Desa Kelating. Dalam kunjungan pada Minggu (4/5), Bupati Sanjaya mengikuti persembahyangan bersama yang berlangsung secara khidmat, menunjukkan dukungan penuh dari pemerintah daerah terhadap kegiatan adat dan spiritual masyarakat. Persembahyangan […]

Wagub Giri Prasta Hadiri Penyineban IBTK 2025 di Pura Besakih, Hujan Jadi Tanda Berkah

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Di tengah sakralnya suasana Rahina Suci Kuningan, berlangsung prosesi Penyineban yang menandai berakhirnya Karya Agung Ida Bhatara Turun Kabeh (IBTK) Tahun 2025 di Pura Agung Besakih, Sabtu (Saniscara Kliwon, Kuningan), 3 Mei 2025. Momen penuh spiritualitas ini berlangsung dengan khidmat, dibalut semangat kebersamaan antara pemerintah dan masyarakat, yang berpadu dalam satu rasa […]

Gubernur Koster hadiri Melaspas dan Resmikan Pura Santa Citta Bhuwana di Belanda, Dubes RI: Momen Bersejarah dan jadi Kebanggaan Warga Indonesia

BELANDA, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster menghadiri upacara melaspas sekaligus meresmikan Pura Santa Citta Bhuwana pada Sabtu (Saniscara Kliwon,Kuningan), 3 Mei 2025 di Kallankote, Belanda. Pura ini merupakan pura pertama di Eropa yang dibangun komunitas masyarakat Bali secara gotong royong. Gubernur Koster hadir mensupport penuh dengan membantu seluruh biaya upacara melaspas dan menghadirkan langsung Sulinggih […]

Bupati dan Wakil Bupati Tabanan Ucapkan Selamat Hari Suci Galungan dan Kuningan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Kabupaten Tabanan melalui Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya dan Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga, mengucapkan selamat merayakan Hari Suci Galungan dan Kuningan kepada seluruh umat Hindu, baik di Tabanan maupun di seluruh penjuru. Hari Raya Galungan tahun ini jatuh pada Buda Kliwon Wuku Dungulan, Rabu, 23 April 2025, disusul […]

Tinta Pengabdian Koster di Pura Kawitan Kayuselem Songan

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster kembali menorehkan tinta pengabdiannya, kali ini di Pura Luhur Kawitan Pasek Kayuselem Gwasong, Songan, Kintamani, Jumat (18/4/25). Dalam suasana khusyuk Padudusan Agung, ratusan warga larut dalam pesan penuh makna yang disampaikan. Gubernur Koster menerangkan, Bali Mula yang telah menjadi satu kesatuan dengan masyarakat Bali wajib untuk dijaga. Adat […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.