Featured

Pemilu Serentak, Gubernur Koster Ajak Masyarakat Bali Jaga Situasi Tetap Kondusif Saat Hari Pencoblosan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster mengajak segenap masyarakat Bali untuk bersama-sama menyukseskan pemilu Serentak tahun 2019. “ Mari kita ciptakan suasana yang kondusif, aman, nyaman dan damai serta menjaga nama baik Bali dihadapan masyarakat nasional dan internasional,” ucap Gubernur dihadapan awak media di Kawasan Jayasabha, Denpasar, Kamis (4/4/2019) siang. Gubernur Koster menyebut, hal […]

Terjerat Kasus Penipuan, Sudikerta Ditangkap di Bandara Ngurah Rai

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Tersangka dalam kasus penipuan dan penggelapan sebesar Rp150 miliar, I Ketut Sudikerta dikabarkan ditangkap anggota Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Bali. Informasi diperoleh, Sudikerta diamankan petugas saat berada di Bandara Ngurah Rai. “Dia mau pergi keluar Bali, ke Singapura. Tadi diamankan petugas sekitar pukul 14.30 Wita di bandara Ngurah Rai. Sempat kejar-kejaran […]

Gubernur Koster, Ground Breaking Pembangunan Bendungan Sidan

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster melakukan prosesi ground breaking yang nenandai dibangunnya Bendungan Sidan, Kamis (4/4/2019) pagi di Desa Belok Sidan, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung. Koster dalam kesempatan tersebut didampingi pula oleh Direktur Jenderal Sumber Daya Air Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Ir. Hari Suprayogi dan Kepala Balai Wilayah Sungai Bali […]

Petik Cengkeh, Made Puspa Ditemukan Tewas

TABANAN,  MEDIAPELANGI.com – I Made Puspa (69) alamat Banjar Jelijih Kelod, Desa Jelijih Punggang,  Pupuan, Tabanan meninggal dunia diduga terjatuh dari pohon cengkeh. Kejadian tersebut diketahui Rabu (3/4/2019) malam sekitar pukul 19.30  Wita. Korban pertama kali ditemukan oleh anaknya I Made Suardika (44) dalam keadaan tidak bernyawa posisi terlentang di bawah pohon cengkeh. Kapolsek Pupuan […]

Maraknya Curanmor, Polisi Imbau Masyarakat Waspada dan Tak Parkir Motor Sembarangan

DENPASAR,MEDIAPELANGI.com – Selama tiga bulan terakhir, Polsek Denpasar Selatan menerima sepuluh laporan masyarakat yang menjadi korban pencurian sepeda motor (curanmor). Sepeda motor yang hilang kebanyakan diparkir di tempat kos maupun diparkir di area umum. “Rata-rata sepeda motor yang hilang karena korban lupa mencabut kunci, serta sepeda motor diparkir tanpa dikunci stang,” kata Kanit Reskrim Polsek […]

Congkel Rumah Pelaku Asal Bangka Belitung Diringkus

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kasus pencurian dengan modus congkel ruko di Jalan Mertasari nomor 2 Suwung Kangin, Denpasar Selatan berhasil diungkap Tim Resmob Ditreskrimum Polda Bali yang tergabung dalam Operasi Sikat Agung 2019. Pelakunya seorang pria bernama Rico Darmawan (35). “Dalam menjalankan aksinya pelaku menggunakan linggis dan obeng untuk mencongkel rumah korban,” ucap sumber di lingkungan […]

Truk Bermuatan Keramik Terguling di Jalur Tengkorak

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebuah truk mengalami kecelakaan tunggal di Jalur Denpasar-Gilimanuk masuk Banjar Mandung Kangin, Desa Sembung Gede, Kecamatan Kerambitan,.Kabupaten Tabanan. Kapolsek Kerambitan Kompol  I Wayan Suana mengatakan,truk yang bermuatan keramik nopol DK 8971 AQ itu terguling sekitar pukul 14.00 Wita yang hanya menyebabkan kerugian materi.”Korban jiwa tidak ada,” kata Kompol Suana, Selasa (2/4/2019). Pihak […]

Gubernur Koster, Desa Adat di Bali Miliki Payung Hukum

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Peraturan Daerah No 5 tahun 2019  tentang Desa Adat ditetapkan dalam sidang paripurna DPRD Provinsi Bali di Ruang Sidang Paripurna DPRD Provinsi Bali, Selasa (2/4/2019),dengan demikian keberadaan Desa Adat di Bali memiliki payung hukum yang pasti. Gubernur Bali Wayan Koster dalam sambutannya menyampaikan terima kasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada pihak Legislatif […]

Gubernur Koster, Pembangunan Teknologi Iradiasi Gamma Bakal Diterapkan untuk Produk Pertanian

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster tak ingin berlama-lama dengan rencana pembangunan fasilitas penanganan pasca panen produk pertanian dengan sistem iradiasi gamma. “Rencana pembangunan (fasilitas iradiasi gamma,red) ini merupakan pemberdayaan hasil pertanian dan penyelesaian masalah pertanian di hilir,” tukas Gubernur dalam audensinya dengan tim dari Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) di ruang kerjanya, Selasa […]

Optimalisasi Aset Daerah, Gubernur Koster Minta BPKAD Gandeng DJKN

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster menerima audensi Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Bali dan Nusa Tenggara Ngakan Putu Tagel beserta jajarannya di Kantor Gubernur Bali, Selasa (2/4/2019). Kakanwil DJKN Bali Nusra Ngakan Putu Tagel melaporkan bahwa dalam rangka pemanfaatan aset daerah, DJKN sesuai dengan tugas dan fungsinya memiliki kemampuan untuk […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.