Mantra-Kerta, Tegaskan Kembali Komitmen Tolak Reklamasi Teluk Benoa
BADUNG, MEDIAPELANGI.com-Aspirasi terhadap penolakan reklamasi teluk Benoa terus datang dari warga apa komitmen dari Calon Gubernur Bali Nomor urut 2, Ida Bagus Rai Dharmawijaya...
Mulai 28 Mei, Penumpang Pesawat ke Bali Wajib Hasil Tes Swab Negatif
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com - Sekda Provinsi Bali Dewa Made Indra selaku Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Provinsi Bali mengikuti rapat koordinasi virtual melalui...
Dua Tersangka Pemalsuan Surat Tes Cepat COVID-19 Ditahan
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com - Dua tersangka pemalsuan surat tes cepat COVID-19 di salah satu fasilitas kesehatan wilayah Denpasar, Denny Hidayat (24) dan Oki Santoni (23)...
Usai Memeriksa LKPD, Tim Audit BPK Pamitan Kepada Bupati Eka
TABANAN, MEDIAPELANGI.com - Tim Audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Provinsi Bali akhirnya menyelesaikan tugasnya, setelah selama 30 hari melakukan pemeriksaan terinci terkait dengan...
Tabanan Menjadi Tuan Rumah Kejuaraan 4 Tahun Asian Vovinam Championship
TABANAN, MEDIAPELANGI.com–Pemerintah Kabupaten Tabanan akan menggelar kejuaraan Vovinam tingkat Asia bertajuk 4 TH Asian Vovinam Championship, yang akan berlangsung pada tanggal 2-7 Nopember 2018...
Tatanan Kehidupan Era Baru, Ketua TP PKK Bali: Edukasi Bahaya dan Pencegahan Covid-19 di...
BULELENG, MEDIAPELANGI.com - Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster secara berkesinambungan terus melakukan sosialisasi dan edukasi mengenai bahaya Virus Corona (Covid-19),...
Mendagri Minta Seluruh Pemda Siapkan Peraturan Kepatuhan Penerapan Protokol Kesehatan
MALANG, MEDIAPELANGI.com - Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian meminta seluruh pemerintah daerah yang ada di Indonesia untuk menyiapkan peraturan terkait peningkatan disiplin dan kepatuhan...
World Hindu Wisdom Meet 2018, Hindu for Better Life
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com -- World Hindu Parisad (WHP) akan segera menggelar program tahunan World Hindu Wisdom Meet (WHWM) ke-6 tahun 2018 di Gedung Ksirarnawa, 23-24...
Lupa Matikan Kompor Gas Saat Memasak, Dapur Sarmini Ludes Terbakar
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebuah dapur milik Ni Wayan Sarmini (50) warga Banjar Koripan Kaja, Desa Abiantuwung, Kecamatan Kediri, kabupaten Tabanan, Jumat (10/01/2020) ludes terbakar.
Kebakaran...
Serukan Aksi Makar Melalui Group WhatsApp, Mantan Guru Ini Ditangkap
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com - Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Bali mengamankan pria berinisial HKB (49) lantaran menyebarkan ujaran kebencian terkait hasil Pilpres 2019. Pelaku...









