Hukum

Indahnya Berbagi, Polsek Kediri dan Selemadeg Bagikan Takjil Kepada Tahanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dalam semangat kebersamaan dan rasa kemanusiaan, Polsek Kediri dan Polsek Selemadeg melaksanakan kegiatan berbagi takjil untuk berbuka puasa kepada tahanan yang berada di rutan masing-masing. Dengan suasana hangat dan ceria, Kapolsek Kediri beserta anggota menyambut para tahanan di rutan Polsek Kediri dengan membagikan takjil berupa nasi kotak. Kegiatan ini merupakan wujud kebersamaan […]

Tim Medis Lapas Tabanan Gelar Penyuluhan dan Skrining HIV/AIDS untuk WBP

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Aula Candra Prabhawa Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan menjadi saksi kegiatan penyuluhan dan skrining HIV/AIDS yang digelar untuk Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Kegiatan ini merupakan kerjasama antara Tim Medis Lapas dengan Puskesmas Tabanan III. Dokter Lapas, Luh Puutu Tresnadewi, memulai kegiatan dengan memberikan penyuluhan yang informatif tentang bahaya HIV/AIDS beserta cara […]

Tim Gabungan Amankan 7 Pelaku Penganiayaan di Carik Padang

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tim gabungan yang melibatkan Resmob Subdit III Ditreskrimum Polda Bali, Opsnal Satreskrim Polres Tabanan, dan unit Reskrim Polsek Kediri berhasil mengamankan 7 orang tersangka penganiayaan yang mengakibatkan korban meninggal dunia dan satu lainnya mengalami luka berat. Kejadian tragis ini terjadi pada Rabu (13/3) sekitar pukul 06.17 Wita di Pos Kamling, Banjar Dinas […]

Dalam Upaya Meningkatkan Kualitas Pelayanan, Lapas Tabanan Ikuti Pencanangan Pelayanan Publik Berbasis HAM

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan, Muhamad Kameily, turut serta dalam kegiatan Pencanangan Pelayanan Publik Berbasis Hak Asasi Manusia (P2BHAM) yang diadakan oleh Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Bali. Acara tersebut dilaksanakan di Aula Dharmawangsa Kanwil Kemenkumham Bali. Pencanangan P2BHAM ini menjadi bukti nyata komitmen Unit […]

Dirkeswat Ditjenpas Kunjungi Lapas Tabanan untuk Uji Petik Standar Kebutuhan Dasar

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tabanan menerima kunjungan dari Tim Direktorat Perawatan Kesehatan dan Rehabilitasi (Dirkeswat) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas). Kedatangan tim yang diwakili oleh Nellyani Oktariana dan Candra Septian Saputra disambut oleh Kepala Seksi Bimbingan Narapidana/Anak Didik dan Kegiatan Kerja, Agung Wisnuputra Dalem, beserta jajaran. Kunjungan Tim Dirkeswat ini bertujuan untuk melakukan […]

Penyidik Polres Tabanan Panggil Pengelola Vila Yeh Baat Jatiluwih

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Penyidik Satreskrim Polres Tabanan melakukan pemanggilan terhadap pihak pengelola vila Yeh Baat di Desa Jatiluwih, Kecamatan Penebel, Tabanan, terkait insiden longsor yang menyebabkan dua warga negara asing (WNA) tewas. Panggilan tersebut dihadiri langsung oleh pemilik vila, Ni Nyoman Ayu Suratnasih, Senin (18/3). Suratnasih enggan memberikan banyak keterangan kepada media usai menjalani pemeriksaan […]

Polisi Masih Selidiki Penemuan Mayat di Banjar Carik Padang

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Satu orang ditemukan tewas dan satu orang lagi mengalami luka-luka di Pos Kamling, Banjar Dinas Carik Padang, Desa Nyambu, Kecamatan Kediri, Tabanan. Polisi dari Polsek Kediri, di bawah pimpinan Kapolsek Kediri, Kompol Ni Luh Komang Sri Subakti, kini tengah menyelidiki apakah kedua korban tersebut menjadi korban pembunuhan. “Saat ini kami masih dalam […]

WBP Lapas Tabanan Ikuti Layanan Terapi Stress Narapidana untuk Mengatasi Adiksi Narkotika

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sejumlah Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang akan menjadi peserta program Rehabilitasi Sosial Narkotika Lapas Tabanan mengikuti kegiatan Layanan Terapi Stress Narapidana (Teh Rina) pada Kamis (14/03). Kegiatan ini diselenggarakan bekerjasama dengan Residen dari Departemen Psikiatri Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. Bertempat di Aula Candra Prabhawa Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan, kegiatan tersebut […]

Pelaku Curanmor Ditangkap di Pelabuhan Gilimanuk Saat Hendak Kabur ke Banyuwangi

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Patricio Sarmento (42), warga Kelurahan Petangis, Kecamatan Batu Enggau, Kabupaten Paser, Kalimantan Timur, berhasil ditangkap oleh polisi di Pelabuhan Gilimanuk saat hendak kabur ke Banyuwangi. Pelaku ditangkap karena mencuri sepeda motor milik teman satu kosnya di Banjar Yeh Gangga, Desa Sudimara, Tabanan. Kapolsek Tabanan, Kompol I Nyoman Sumantara, menjelaskan bahwa motif pelaku […]

Curi Motor Teman Kos, Patricio Ditangkap Polisi

TABANAN, MEDIAPELANGI.com –  Patricio Sarmento (42), warga Kelurahan Petangis, Kecamatan Batu Enggau, Kabupaten Paser, Kalimantan Timur, berhasil ditangkap oleh tim Opsnal Polsek Tabanan. Pelaku ditangkap karena terlibat dalam aksi pencurian sepeda motor milik teman satu kosnya di Banjar Yeh Gangga, Desa Sudimara, Tabanan. Kapolsek Tabanan, Kompol I Nyoman Sumantara, mengatakan, bahwa motif pelaku mengambil sepeda […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.