Nasional

Polda Kaltara Musnahkan 74 Kg Narkotika, Selamatkan 740 Ribu Jiwa

TANJUNG SELOR – Polda Kalimantan Utara (Kaltara) kembali menunjukkan komitmen nyata dalam memerangi peredaran narkotika di wilayahnya. Melalui Direktorat Reserse Narkoba, Polda Kaltara berhasil mengungkap jaringan peredaran narkotika dengan total barang bukti 74,99 kg sabu. Barang bukti tersebut dimusnahkan secara resmi di Selasar Gedung B Mapolda Kaltara pada Kamis (5/12). Pemusnahan dipimpin langsung oleh Kapolda […]

Bali Sabet Penghargaan BI Award Implementasi QRIS Terbaik Nasional

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com– Provinsi Bali berhasil meraih penghargaan BI Award dari Bank Indonesia sebagai provinsi dengan implementasi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) terbaik secara nasional. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Penjabat (Pj) Gubernur Bali, S.M. Mahendra Jaya, dalam acara Pertemuan Tahunan Bank Indonesia (PTBI) Tahun 2024 di Grha Bhasvara Icchana, kompleks Kantor Pusat Bank Indonesia, […]

Ida Mahendra Jaya Dukung Konsumsi Ikan di Peringatan Harkannas 2024

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Ketua Forum Peningkatan Konsumsi Ikan Nasional (Forikan) Bali, drg. Ida Mahendra Jaya, menghadiri Peringatan Hari Ikan Nasional (Harkannas) 2024 yang digelar Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di Ballroom Gedung Mina Bahari, Jakarta, Kamis (21/11). Acara ini menjadi momentum penting dalam mempromosikan konsumsi ikan sebagai sumber protein utama masyarakat Indonesia. Peringatan Harkannas berlangsung […]

Charta Politika: Koster-Giri Unggul Telak 69,8% atas Mulia-PAS, Mayoritas Responden Mantap pada Pilihan

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Jelang pencoblosan Pilkada Serentak 2024, lembaga survei resmi terdaftar di KPU Charta Politika Indonesia mengeluarkan survei terbaru Paslon Gubernur Bali nomor 2 Wayan Koster dan Giri Prasta (Koster-Giri) dan Made Muliawan Arya-Putu Agus Suradnyana (Mulia PAS). Charta Politika mempublikasi hasil survei, dimana Paslon Nomor 2 Koster-Giri Unggul telak 69,8 Persen atas paslon […]

Benny Utama Ingatkan Capim KPK Agar Bijak Soal Penyadapan

JAKARTA – Anggota Komisi III DPR RI Benny Utama mengingatkan Calon Pimpinan KPK untuk lebih bijak dalam melakukan langkah penyadapan. Sebab hal ini menyangkut soal hak privasi setiap orang. Demikian disampaikan Benny dalam Rapat Uji Kelayakan dan Kepatutan Calon Pimpinan KPK dan Calon Dewan Pengawas KPK Masa Jabatan Tahun 2024-2029, yang berlangsung di Kompleks Parlemen, […]

Pemerintah Provinsi Bali Menerima Anugerah Revolusi Mental 2024 dari Kemenko PMK

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Gerakan Nasional Revolusi Mental (GNRM) merupakan suatu gerakan nasional yang melibatkan seluruh komponen bangsa untuk membangun kesadaran publik akan pentingnya memperkokoh dan mengimplementasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Pada Forum Diskusi Penguatan Karakter dan Jati Diri Bangsa: Menuju Indonesia Emas 2045 di Hotel Borobudur, Rabu (13/11/2024), Pemerintah Provinsi Bali dianugrahi penghargaan Terbaik […]

Polisi Tangkap 2 Tersangka Baru Judi Online Komdigi

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Polda Metro Jaya kembali mengungkap kasus besar terkait perjudian online di Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi), dengan total 17 tersangka kini dalam tahanan. Dua tersangka terbaru, berinisial MN dan DM, telah ditangkap dan diduga memiliki peran penting sebagai penyetor serta penampung uang dalam jaringan perjudian tersebut. Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes […]

6 Rekomendasi Produk Pexio yang bisa Disesuaikan dengan Gaya Desain Interior Kantor, Bikin Ruang Kerja jadi Lebih Nyaman

MEDIAPELANGI.com – Desain interior kantor adalah salah satu faktor kunci yang mempengaruhi lingkungan kerja, kenyamanan, dan produktivitas karyawan. Lingkungan yang baik tidak hanya membuat ruang terlihat estetis, tetapi juga berkontribusi pada semangat kerja dan kesehatan mental tim. Dengan gaya desain yang tepat, kantor dapat menjadi tempat yang tidak hanya nyaman, tetapi juga inspiratif bagi para […]

Berantas Kampung Narkoba dan Tutup Jalur Penyelundupan

JAKARTA – Kabareskrim Polri, Komjen Wahyu Widada, menegaskan komitmen seriusnya untuk memberantas kampung narkoba dan menutup jalur penyelundupan narkotika dalam 100 hari pertama program Asta Cita pemerintah Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Langkah ini dilakukan dalam upaya mencapai tujuan Asta Cita ke-7 yang menekankan pentingnya reformasi politik, hukum, dan birokrasi, serta pemberantasan narkoba, judi, dan penyelundupan. […]

Pj. Gubernur Bali Tampilkan Inovasi Memajukan Pariwisata dan Mitigasi Bencana

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Penjabat (Pj.) Gubernur Bali, S. M. Mahendra Jaya, memaparkan serangkaian inovasi unggulan untuk memperkuat sektor pariwisata, meningkatkan keamanan wisatawan, serta mendukung mitigasi bencana di Bali. Inovasi-inovasi ini disampaikan dalam rangka Presentasi Kepala Daerah Nominator penerima penghargaan Innovative Government Award (IGA) Tahun 2024 di Ruang Sidang Utama (RSU) Gedung A Lt.3 Kemendagri, Jl. […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.