Peristiwa

Nekat Nyalip, Pemotor Tewas Setelah Tabrak Truk

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Seorang pengendara sepeda motor tewas ditempat akibat menabrak truk saat menyalip kendaraan lain. Kecelakaan lalu lintas terjadi di jalur Denpasar – Gilimanuk KM 114-115 di Jembatan, Melaya, Kecamatan Melaya, Kabupayen Jembrana, Bali Kamis (12/9/2019) sekitar pukul 15.00 Wita, itu berawal saat sepeda motor Yamaha N Max nopol DK 2503 FAG yang dikendarai […]

Wagub Cok Ace: Peremajaan Kendaraan Airport Harus Dilakukan Secara Berkala

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Satu unit bus  milik PT Gapura Angkasa Cabang Denpasar yang usai mengangkut penumpang untuk boarding ke pesawat, terbakar di area parkir Bandara I Gusti Ngurah Rai, Jumat (6/9/2019). Dalam menanggapi hal tersebut, Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mengumpulkan para otoritas Bandara Ngurah Rai diantaranya Kepala Otoritas Bandara Wilayah IV […]

Dilanda Kemarau Debit Air Pasokan PDAM Jembrana Menurun

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Musim kemarau yang berkepanjangan membuat beberapa wilayah dikabupaten Jembrana alami krisis air bersih. Krisis air bersih yang dialami warga ini diakibatkan oleh tidak mengalirnya air PDAM ke perumahan warga. Direktur PDAM Tirta Amertha Jati Kabupaten Jembrana Ida Bagus Kerta Negara mengakui krisis air yang dialami saat ini adanya penurunan debit air pada […]

Sidang Perampokan Money Changer, Pengacara Terdakwa Bersitegang dengan Saksi

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sidang kasus perampokan Money Changer (MC) di Jalan Pratama 36 XY, Kuta Selatan, Badung dengan dua terdakwa warga Ukraina, Georgil Zhukov (39) dan Robert Haupt (41) di Pengadilan Negeri Denpasar, Rabu (11/9/2019) berlangsung tegang. Pengacara kedua terdakwa, I Komang Ari Sumartawan kurang puas dengan jawaban saksi dari kepolisian yang dihadirkan Jaksa Penuntut […]

BNNP Bali Musnahkan 5 Kg Sabu

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sabu seberat 5 kilogram lebih dimusnahkan Badan Nasional Narkotika (BNN) Provinsi Bali, Kamis (12/9/2019). Sabu senilai kurang lebih Rp 8 miliar tersebut dimusnahkan dengan cara dibakar menggunakan mesin incinerator milik BNNP Bali. Kepala BNNP Bali Brigjen Pol. I Putu Gede Suastawan menerangkan, sabu tersebut merupakan barang bukti hasil pengungkapan pihak BNNP Bali […]

Bule Amerika Ditemukan Tewas di Dalam Mobil

DENPASAR, MDIAPELANGI.com – Bule asal Amerika Serikat bernama James Bruce Agutter (78) ditemukan meninggal dunia di dalam mobil di areal parkir Tropical Pool and Spa di Jalan By Pass Ngurah Rai Sanur, Denpasar Selatan, Kamis (12/9/2019) pagi sekitar pukul 07.00 Wita. Saat ditemukan pemegang paspor dengan nomor 531169760 tersebut dalam posisi duduk dan masih menggengam […]

Polresta Denpasar Produksi Film Trans Crime “No Mercy”

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Polresta Denpasar memproduksi film tentang kejahatan lintas negara, di mana film ini diangkat dari kisah nyata tentang kejadian perampokan bersenjata oleh oknum orang asing yang dilakukan di kawasan Jimbaran, tepatnya Ayana Resort and Spa Bali Agustus 2017 silam. Film ini di garap selama tiga bulan terakhir, menitik beratkan pada keamanan Bali yang […]

BPBD Jembrana Kembali Salurkan Air Bersih di Wilayah Krisis

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Jembrana, Bali menyalurkan air bersih untuk memenuhi kebutuhan warga yang tinggal di daerah krisis air bersih. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Jembrana I Ketut Eko Susila mengatakan, krisis air kembali meluas di Kabupaten Jembrana, BPBD telah telah mengirim puluhan ribu liter air bersih. […]

Kapolres Jamin Keamanan Siswa Papua di Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com –  Kapolres Tabanan AKBP I.Made Sinar Subawa , S.I.K, M.H  menjamin keamanan puluhan siswa asal Papua di Kabupaten Tabanan “Kita telah beberapa kali melaksanakan kegiatan dengan melibatkan siswa asal Papua  seperti dilakukan sambang, tatap muka yang dilakukan oleh Sat Binmas ,”kata Kapolres, Rabu (11/9/2019). Dari kegiatan tersebut, diketahui para siswa asal Papua justru merasa […]

Ditinggal Melayat, Dapur Dan Kamar Tidur Ludes Terbakar

TABANAN,  MEDIAPELANGI. com – Peristiwa kebakaran meninpa rumah dan dapur warga Banjar Wangaya Kelod, Desa Wangaya, Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan, Selasa (10/9/2019) sekitar pukul 08.30 Wita. Dugaan kebakaran dipicu dari lupa matikan dupa usai sembahyang. Bangunan rumah berukuran 5×5 meter yang sekaligus dapur dan kamar tidur milik I Made Sutarta (55) warga Banjar Wangaya Kelod, […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.