Politik

Janji Mulyadi-Ardika: Jadikan Tabanan Barat Destinasi Wisata Kelas Dunia Berbasis Budaya Lokal

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Calon Bupati Tabanan, I Nyoman Mulyadi, bersama pasangannya I Nyoman Ardika, menegaskan komitmennya untuk mengembangkan sektor pariwisata di Tabanan dengan tetap mengedepankan nilai-nilai budaya dan kearifan lokal. Dalam acara simakrama yang penuh antusiasme di Banjar Kutuhpaang, Desa Antap, Kecamatan Selemadeg, pada Selasa malam (18/11), Mulyadi mengajak masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam mewujudkan […]

Kerendahan Hati Mulyadi Saat Simakrama di Banjar Kutuhpaang Bikin Warga Terkesan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Calon Bupati Tabanan, I Nyoman Mulyadi, yang berpasangan dengan I Nyoman Ardika pada Pilkada Tabanan 2024, menggelar acara simakrama yang penuh keakraban dan antusiasme warga di Banjar Kutuhpaang, Desa Antap, Kecamatan Selemadeg, pada Selasa malam (18/11). Namun, yang mencuri perhatian adalah sikap rendah hati dari Mulyadi. Meski kursi dengan meja dan bunga […]

Gek Dewi Sambangi Lansia Batusangian dan Senam Sehat Bahagia Disambut Meriah di Pantai Soka

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kehadiran Gek Dewi bersama Luh In Sumariati Mulyadi dan Ni Nyoman Sri Kusminiwati Ardika disambut antusias oleh warga. Di Banjar Batusangian, sebanyak 160 lansia hadir dalam acara yang penuh kehangatan tersebut. Saat tiba di lokasi, Gek Dewi menyapa warga dengan ramah, menyalami satu per satu, dan duduk bersama mereka untuk menikmati hidangan […]

Baliho Gundul Merajalela, Prabowo Hanya Bicara, KPU dan Bawaslu Terkesan Diam

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Banyaknya spanduk atau baliho yang bertebaran dan mengganggu estetika, dimana Bali sebagai tempat daya tarik pariwisata. Ini selaras dengan yang diucapkan Prabowo Subianto dengan lantang mengkritik polusi visual akibat baliho di Bali dan menekankan bahwa iklan politik yang merajalela merusak keindahan alam dan daya tarik wisata. Hal tersebut disampaikan Sekretaris Tim Hukum […]

Simakrama Mulyadi di Antap: Warga Beri Aspirasi dan Harapan untuk Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Acara simakrama pasangan calon bupati dan wakil bupati Tabanan nomor urut 1, I Nyoman Mulyadi dan I Nyoman Ardika (Sengap), di Banjar Kutuhpaang, Desa Antap, Kecamatan Selemadeg, pada Selasa (18/11) berlangsung penuh antusiasme. Ratusan warga dari berbagai latar belakang hadir, menjadikan acara yang awalnya dirancang untuk memaparkan visi-misi berubah menjadi diskusi interaktif […]

DPRD Tabanan Desak Tindak Lanjut Kasus Restoran Bodong di Desa Mengesta

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Anggota Komisi II DPRD Tabanan, I Nyoman Wiyarsa, menegaskan pentingnya tindak lanjut atas kasus proyek pembangunan restoran bodong yang terletak di Desa Mengesta, Kecamatan Penebel. Dalam rapat kerja sebelumnya antara DPRD Tabanan dan dinas terkait, dewan telah memberikan waktu satu minggu untuk menindaklanjuti masalah tersebut. Namun, hingga lebih dari satu minggu berlalu, […]

Koster-Giri Gandeng Generasi Muda, Strategi Jitu Bersihkan Bali dari Sampah Plastik

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali nomor 2 Wayan Koster dan Nyoman Giri Prasta (Koster-Giri) siap bekerja sama dengan generasi muda terkait penanganan sampah plastik di Bali. Langkah jitu telah disiapkan sang visioner dan pekerja keras, Wayan Koster. Gubernur Bali 2018-2023 ini telah mempersiapkan regulasi sejak awal menjadi Gubernur. Pada periode kedua […]

Koster-Giri akan Bangun Institut Adat Bali, Komitmen Lestarikan Budaya dan Tradisi Pulau Dewata

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali nomor 2 Wayan Koster dan Nyoman Giri Prasta (Koster-Giri) akan membangun Institut Adat Bali di Buleleng. Koster-Giri akan wujudkan harapan krama Bali demi menjaga dan melestarikan seni budaya, tradisi, adat, agama dan kearifan lokal Bali. Hal ini disampaikan Cagub Bali nomor 2 Wayan Koster saat Diskusi […]

Gebrakan Cawabup Ardika: Forum “Tabanan Bebas Bicara”Jadi Wadah Aspirasi Anak Muda

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Calon Wakil Bupati Tabanan nomor urut 1, I Nyoman Ardika, menggelar forum diskusi bertajuk “Tabanan Bebas Bicara” dengan melibatkan mahasiswa dan akademisi. Forum yang berlangsung pada Minggu sore(17/11) mengadopsi konsep serupa dengan masimakrama yang populer di era kepemimpinan Gubernur Bali Made Mangku Pastika. Kegiatan ini bertujuan untuk menyerap aspirasi dan usulan masyarakat, […]

Koster Beri Solusi Berkelanjutan Pertanyaan Kritis Milenial dan Gen Z Buleleng

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Ratusan Milenial dan Gen Z Buleleng mengajukan pertanyaan dan pernyataan tajam saat bertemu Wayan Koster dan Gede Supriatna pada Diskusi Memikat (Sikat) di Ranggon Sunset Poin Cafe & Bar Pantai Penimbangan Buleleng, Minggu 17 November 2024. Koster memuji daya kritis generasi muda Buleleng. Menurut Gubernur Bali 2018-2023 ini, daya kritis kaum muda […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.