Politik

Koster-Giri Siap Atasi Pemerataan Distribusi Air Bersih di Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pasangan Calon (Paslon) Gubernur- Wakil Gubernur Bali Nomor Urut 2, Wayan Koster-I Nyoman Giri Prasta menegaskan akan mengatasi masalah pemerataan distribusi air bersih di Bali terutama untuk sebagian wilayah Kabupaten Karangasem dan Buleleng. Pernyataan disampaikan saat menanggapi pertanyaan panelis terkait permasalahan maraknya penggunaan air bawah terhadap dampak lingkungan alam Bali pada Debat […]

Mulyadi-Ardika Dorong Kreativitas Pemuda Tabanan Lewat Rumah Kreatif dan E-Sport

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pasangan calon bupati dan wakil bupati Tabanan nomor urut 1, I Nyoman Mulyadi dan I Nyoman Ardika (Mulyadi-Ardika), menunjukkan komitmen mereka terhadap pemberdayaan pemuda dengan mencanangkan rencana membangun rumah kreatif bagi anak-anak muda Tabanan. Rumah kreatif ini bertujuan sebagai wadah untuk berekspresi, berkarya, dan berkreasi. Gagasan tersebut diutarakan langsung oleh calon wakil […]

Ras Unggul, Koster-Giri Prioritaskan Peningkatan SDM Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pasangan Calon (Paslon) Gubernur- Wakil Gubernur Bali Nomor Urut 2, Wayan Koster-I Nyoman Giri Prasta menegaskan akan memprioritaekan peningkatan daya sumber manusia (SDM) Bali yang unggul dan berdaya saing. Penegasan itu disampaikan Calon Gubernur (Cagub) Wayan Koster saat Debat Publik Kedua Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali, Sabtu (9/11/2024) di Denpasar. […]

Doa Bersama Lintas Agama Semeton Muslim dan Hindu : Siap Menangkan Jaya-Wibawa dan Koster-Giri

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Yayasan Nurrusalam mengadakan doa bersama lintas Agama semeton Muslim dan Hindu, Sabtu (9/10/2024) dengan mengambil tempat di Banjar Eka Dharma, Desa Sumerta Kauh, Kecamatan Denpasar Timur. Doa bersama lintas Agama yang dihadiri ratusan semeton Muslim dan Hindu dihadiri langsung oleh Calon Wali Kota Denpasar Nomor Urut 2 (dua) I Gusti Ngurah Jaya […]

Pelayanan Pemprov Bali Era Gubernur Koster Melesat! Raih Predikat Sangat Baik dan Kini Fokus Perkuat Ekonomi Kreatif dan Digital

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Kerja keras Gubernur Bali 2018-2023 Wayan Koster membuahkan hasil untuk krama Bali. Penerapan E-Government oleh Pemprov Bali dalam melayani publik atau krama Bali era Gubernur Koster dinilai masuk kategori sangat baik. Hal itu terbukti, Provinsi Bali meraih predikat “Sangat Baik” dalam evaluasi penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun 2023. Indeks SPBE […]

Koster Tegaskan Nyoman dan Ketut Tetap Harus Dilindungi

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Calon Gubernur Bali Wayan Koster terus memberikan garansi untuk melindungi Nyoman dan Ketut di Bali. Hal ini disampaikan Koster saat tampil dalam uji publik di Kampus Undiksa Singaraja dua hari lalu. Ketegasan Koster untuk melindungi nama Nyoman dan Ketut tersebut disampaikan oleh KOster saat menjawab pertanyaan seorang mahasiswi Fakultas Kedokteran Undiksa Bernama […]

Ribuan “Emak-emak” Dukung Koster-Giri, Rebutan Selfie dan Foto di Desa Patas dan Musi Buleleng

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Pesona kepemimpinan paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali nomor 2 Wayan Koster-Nyoman Giri Prasta (Koster-Giri) menarik banyak dukungan jelang pencoblosan Rabu 27 November 2024. Koster-Giri disukai dan didukung banyak kalangan termasuk emak-emak (kaum ibu-ibu). Hal ini terlihat dalam kampanye terbuka di desa-desa di Buleleng. Pada kampanye, Kamis 7 November 2024, Koster hadir […]

Warga Butuh Pembangunan Bali Berkelanjutan bukan Sekedar Wacana, Koster-Giri Pilihan Tepat

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Krama Bali membutuhkan pembangunan di Pulau Dewata yang berkelanjutan. Bukan hanya sekedar wacana dan slogan. Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Bali nomor 2 Wayan Koster dan Giri Prasta (Koster-Giri) telah teruji dan terbukti. Keduanya sudah membangun Bali yang berkelanjutan demi krama Bali dan anak cucunya. Koster sebagai Gubernur Bali 2018-2023 dinilai krama […]

Lestarikan Tradisi Karangasem, Wayan Koster Megibung bersama Warga Singgalangit Buleleng

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Lestarikan budaya dan tradisi Kabupaten Karangasem, Wayan Koster megibung bersama warga Buleleng, Kamis 7 November 2024. Makan bersama dalam satu wadah ini dilakukan di Desa Sanggalangit Kecamatan gerokgak Buleleng. Saat itu, Koster hadir mewakili Paslon Cagub Bali nomor 2 Koster-Giri. Ia melakukan simakrama bersama warga di desa tersebut. Turut hadir Ketua Tim […]

Koster Digendong dan Diarak Umat Hindu dan Muslim, Warga Sumberklampok: Seng Koster seng Coblos

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali 2018-2023 Wayan Koster digendong dan diarak warga hindu dan muslim di Desa Sumberklampok Kecamatan Gerokgak Buleleng, Kamis 7 November 2024. Apresiasi terhadap pemimpin visioner ini, dilakukan untuk mengenang perjuangannya menyelesaikan konflik agraria di Desa Sumberklampok. Konflik selama 60 tahun tuntas ditangan Koster. Untuk itu, warga merasa utang budi dan akan […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.