GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Penjabat (Pj.) Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali, Ny. drg. Ida Mahendra Jaya, memberikan apresiasi tinggi terhadap karya desainer asal Gianyar, Dika Saskara, yang akan tampil pada pagelaran fashion show bertajuk “Wastra Citta Jagaditha” pada 24 Januari mendatang. Saat meninjau langsung Dika Saskara Fashion Designer di Jalan Raya Kengetan, Sukawati, […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Penjabat Ketua Dekranasda Provinsi Bali, Ny. drg. Ida Mahendra Jaya, terus memastikan kesiapan para desainer menjelang Fashion Show “Wastra Citta Jagaditha,” yang akan digelar pada 24 Januari 2025. Pada Selasa (14/1), Ida Mahendra Jaya melakukan monitoring di dua lokasi berbeda, yakni Haluan Bali di Jimbaran, Badung, dan Luh Jaum di Kota Denpasar. […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Penjabat Ketua Dekranasda Provinsi Bali, Ny. Ida Mahendra Jaya, melakukan kunjungan untuk memantau persiapan para desainer menjelang Fashion Show Dekranasda Bali 2025 pada Senin (13/1). Kunjungan ini bertujuan memastikan seluruh busana yang akan dipamerkan memenuhi ketentuan, termasuk menonjolkan penggunaan kain tenun tradisional Bali. Ida menegaskan pentingnya penggunaan kain tenun tradisional Bali sebagai […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Semangat masyarakat Tabanan kembali tergambar melalui lomba mancing yang digelar secara serentak di dua desa pada Minggu (12/1). Ribuan peserta memadati kegiatan yang berlangsung di Desa Subamia dan Desa Nyambu, Kediri. Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya, turut hadir membuka dan menutup acara sebagai bentuk dukungan dan apresiasi terhadap kreativitas masyarakat setempat. […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pj. Gubernur Bali, S.M. Mahendra Jaya menyampaikan persoalan korupsi merupakan isu yang sangat serius untuk ditangani, karena secara langsung kita semua menyadari dampak korupsi berpengaruh luas terhadap kesejahteraan masyarakat dan pembangunan bangsa, daerah bahkan sumber daya manusianya itu sendiri. “Selain merusak berbagai aspek kehidupan, mulai dari ekonomi, politik, hingga sosial budaya termasuk […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Jasad pria bernama I Gusti Putu Alit Aryawan (38), warga Banjar Tibubiu Kaja, Desa Tibubiu, Kecamatan Kerambitan, Tabanan ditemukan tewas setelah terseret arus di Pantai Pasut, Rabu (15/1). Korban ditemukan oleh tim SAR dalam kondisi meninggal dunia sekitar pukul 20.45 WITA, 200 meter ke arah timur dari lokasi awal ia dilaporkan hilang. […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Seorang pria bernama I Gusti Putu Alit Aryawan (38), warga Banjar Tibubiu Kaja, Desa Tibubiu, Kecamatan Kerambitan, Tabanan dilaporkan hilang diduga terseret arus saat menjaring ikan di Pantai Pasut,Rabu (15/1). Hingga saat ini, korban belum ditemukan. Kasi Humas Polres Tabanan, Iptu Gusti Made Berata, menjelaskan kronologi kejadian berdasarkan keterangan dua saksi, I […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebuah truk tronton mengalami mogok di tengah jalan, menyebabkan arus lalu lintas di jalur Denpasar-Gilimanuk macet pada Rabu (15/1/2025). Kejadian tersebut terjadi tepatnya di sebelah barat Tanjakan Lucky Motor, Banjar Mandung Kangin, Desa Sembung Gede, Kerambitan, Tabanan, dan memaksa dilakukannya buka tutup arus lalu lintas sepanjang kurang lebih 100 meter. Truk tronton […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebuah kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Nasional Jurusan Denpasar-Gilimanuk KM 38.600, tepatnya di depan Pasar Bajera, Desa Bajera, Kecamatan Selemadeg, Kabupaten Tabanan, pada Jumat pagi (10/1) sekitar pukul 07.50 WITA. Kecelakaan tersebut melibatkan Toyota Avanza bernomor polisi P 1092 LC yang dikemudikan oleh Hendi Kurniawan (32), warga Ambulu, Jember, dan truk […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tragedi terjadi di Pantai Pasut, Desa Tibubiu, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan, pada Senin (30/12/2024). Seorang warga negara asing (WNA) asal Australia, Jacob Michael Henry Vennix (32), meninggal dunia setelah terseret arus laut sekitar pukul 16.00 WITA. Korban sedang berenang bersama istrinya, Kimberley Ann (38), di area pertemuan arus (loloan) di depan akses […]
JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Ketua Komisi II DPR RI Rifqinizamy Karsayuda mengungkapkan pihaknya akan membahas tentang jadwal pelantikan Kepala dan wakil kepala daerah terpilih dalam Pilkada serentak 2024. Pembahasan tersebut akan dilakukan Komisi II bersama dengan mitra, yaitu Menteri Dalam Negeri, Komisi Pemilihan Umum (KPU), Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu), dan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – DPRD Tabanan menggelar rapat paripurna dengan agenda pengumuman penetapan pasangan I Komang Gede Sanjaya dan I Made Dirga sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tabanan terpilih periode 2025-2030. Rapat tersebut berlangsung di ruang paripurna DPRD Tabanan pada Rabu (15/1/2025). Rapat dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Tabanan, I Nyoman Arnawa, didampingi Wakil Ketua I, […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tabanan akan menggelar rapat paripurna dengan agenda pengumuman pasangan calon bupati dan wakil bupati (cabup-cawabup) terpilih periode 2025-2030. Rapat tersebut dijadwalkan berlangsung pada Rabu (15/1) di Gedung DPRD Tabanan. “Kami sudah buatkan undangannya. Besok, Rabu (15/1),” ujar Sekretaris DPRD Tabanan, I Made Sugiarta, saat dikonfirmasi pada Selasa […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-52 Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan) diselenggarakan secara daring bersama Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan pada Rabu (10/1). Acara yang berlangsung di Kantor Sekretariat DPC PDI Perjuangan Kabupaten Tabanan ini dihadiri oleh Ketua DPC Tabanan, I Komang Gede Sanjaya, beserta jajaran pengurus dan kader partai. […]
BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Bali secara resmi telah menetapkan Wayan Koster sebagai Gubernur Bali dan Nyoman Giri Prasta sebagai wakil Gubernur Bali 2025-2030 dalam rapat pleno terbuka di The Trans Resort Bali, Kamis 9 Januari 2025. Keputusan Penetapan dibacakan Ketua KPU Bali I Dewa Agung Gede Lidartawan. Acara pleno dihadiri Forum […]
JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Guna memastikan daging kurban aman untuk dikonsumsi. Dinas Peternakan Kabupaten Jembrana, melakukan pengecekan kesehatan hewan kurban sebelum disembelih. Dari pengecekan ini petugas mendapati adanya hewan kurban yang tidak sehat. Selain pemeriksaan luar berupa pemeriksaan mulut, hidung, gigi dan fisik hewan kurban, petugas dari Dinas Peternakan juga memeriksa daging serta organ dalam hewan […]
TABANAN,MEDIAPELANGI.com – Warga Muslim tepatnya di Banjar Tunggal Sari, Desa Delod, Peken, Tabanan melakukan tradisi ngejot kepada warga yang beragama nonmuslim, Rabu (22/08/2018). Tradisi setiap Idhul Adha tersebut, membagikan puluhan kilogram daging sapi dan kambing kepada waga non-muslim yang tinggal di sekitar Masjid Agung Tabanan. Ketua Panitia Kurban Masjid Agung Tabanan, Muhammad Badrian mengatakan, pembagian […]
DENPASAR,MEDIAPELANGI.com – Di Tahun 1950-an sudah ada janger ini dan turun-temurun, sekarang sudah generasi yang ke 21,” ujar Kelian Banjar dari Desa Singapadu ini, I Made Wijana dengan gurat wajah serius. Janger klasik seperti ini perlu dipertahankan. Yang sudah ada memanglah patut dilestarikan. Itulah yang menjadi tolak ukur Sanggar Lango Murti untuk senantiasa bergelut dalam […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Wakil Bupati Tabanan Doktor Komang Gde Sanjaya. SE. MM, memberikan kuliah umum dalam rangka Orientasi Program Studi Pengenalan Kampus (OPSPEK) Mahasiswa Baru Universitas Tabanan (UNTAB). Selasa (21/8/2018). Dihadapan ratusan mahasiswa baru Wabup Sanjaya menjelaskan, ciri-ciri kepemimpinan mulai dari jaman (era) kerajaan hingga pemimpin di era sekarang ini. Mulai dari kepemimpinan Gajah Mada, […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tidak saja siswi SMPN 3 Selemadeg Timur yang mengalami kerauhan di sekolah. Sama halnya juga yang dialami siswi SMPN 4 Kediri pasca menari Rejang Ratu Sandat Segara di Tanah Lot pada Sabtu (18/8/2018) juga mengalami kerauhan. Para orangtuanya kembali menggelar ritual guru piduka ke Pura Tanah Lot, Tabanan.agar anaknya tenaang karena anaknya […]
JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Inspeksi Mendadak (sidak) Dinas Koperindag, Kabupaten Jembrana, menemukan peredaran kosmetik serta obat berbahaya yang sudah dilarang peredarannya oleh Balai Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM). Petugas sidak di enam warung dan toko yang berada di Desa Tegal Badeng Barat hingga Timur, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana, Selasa (21/8/2018). Dalam sidak kali ini petugas menemukan […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan pencetus Tarian Kolosal Rejang Sandat Ratu Segara, Ni Putu Eka Wiryastuti, merespon pemberitaan salah-satu media di Tabanan mengenai kesurupan Penari. Dirinya mengapresiasi semangat para penari dan sarankan “melukat” bagi para penari yang masih mengalami kesurupan setelah pentas di pelataran Pura Tanah Lot, Sabtu (18/8/2018). Mengenai hal itu, Bupati yang akrab […]
JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Penemuan kerangka manusia di Lingkungan Penginuman, Kelurahan Gilimanuk, Jembrana. Hingga kini Polisi masih menyelidiki temuan kerangka tersebut. Informasi yang dihimpun mediapelangi.com, kerangka itu ditemukan tergerus abrasi di bibir Pantai hutan Tanam Nasional Bali Barat (TNBB) tepatnya di pinggir pantai belakang Sumur Kembar setempat, Selasa (21/8/2018) sekira pukul 15.00 Wita. Polisi yang dibantu […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Bantuan ke Posko Solidaritas Bali Peduli Lombok terus mengalir hingga Selasa (21/8). Kali ini Pemkot Denpasar melalui Dinas Sosial Kota Denpasar memberikan bantuan untuk korban gempa Lombok ke Posko Solidaritas Bali untuk Lombok yang berada di Kubu Kopi Jalan Hayam Wuruk 111 Denpasar. Posko ini dalam waktu dekat akan menyalurkan bantuan ke […]
BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Dalam Rangka Hut Polwan ke – 70 pada (1 /9/2018) mendatang. Jajaran Polwan Polres Buleleng , melaksanakan kegiatan “Police Goes To School”. Di SMK Negeri 1 Singaraja. Senin (20/08/2018). Kasat Lantas Polres Buleleng, AKP Putu Diah Kurniawandari, S.H, S.I.K, memberikan arahan kepada 600 siswa-siswi di halaman sekolah SMK Negeri 1 Singaraja dengan […]