
BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Zumba saat ini menjadi olahraga yang digemari banyak kalangan, mulai dari remaja, dewasa, hingga ibu-ibu, bahkan beberapa pria juga turut serta. Jenis senam aerobik yang menggabungkan berbagai gerakan tarian Latin seperti salsa, merengue, samba, flamenco, dan tarian modern yang diiringi musik berirama ini secara fisik memacu semangat karena gerakannya yang energik. Zumba […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Penuh rasa bangga, Bupati Tabanan, I Komang Gede Sanjaya, didampingi Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga hadiri penyerahan Piala Juara 1 atas prestasi yang kembali ditorehkan oleh generasi muda Tabanan dalam ajang bergengsi nasional Trisakti Tourism Award 2025, yang mengusung tema “Sustainability Desa Wisata Menuju Indonesia Raya”. Penyerahan penghargaan secara simbolis tersebut […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster melantik sebanyak 21 Pejabat Pimpinan Pratama (Eselon 2) di Lingkungan Pemprov Bali bertempat di Gedung Wiswa Sabha Utama, Kantor Gubernur Bali, Denpasar pada Jumat (9/5). Dalam kesempatan tersebut Gubernur asal Desa Sembiran tersebut menyampaikan agar pejabat yang baru dilantik harus berintegritas, kreatif dan inovatif, serta selalu memberikan yang […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Terjadinya ketidakstabilan pasokan listrik yang dimulai sejak Jumat (2/5/2025) telah berdampak pada distribusi air bersih Perumda Tirta Amertha Buana Tabanan. Pasokan listrik yang masih tidak stabil hingga Senin (5/5/2025) akibat pemeliharaan jaringan yang dilakukan oleh PLN, menyebabkan pompa-pompa air milik Perumda Tirta Amertha Buana tidak bisa beroperasi dengan maksimal. Secara teknis, pompa-pompa […]
JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Setelah sempat diguncang isu pencoretan dari daftar Proyek Strategis Nasional (PSN), pembangunan Jalan Tol Mengwi–Gilimanuk akhirnya dipastikan tetap jalan. Kepastian itu tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2025 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2025–2029, yang diteken Presiden. Dalam daftar prioritas itu, Jalan Tol Mengwi–Gilimanuk berdiri tegak sebagai salah satu […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kecelakaan maut terjadi di Jalan Nasional jurusan Denpasar-Gilimanuk, tepatnya di Jalan Ir. Soekarno sebelah timur Pos Grokgak, Desa Delod Peken, Kecamatan/Kabupaten Tabanan, Selasa (6/5/2025) sekitar pukul 11.45 Wita. Insiden tragis ini melibatkan tiga kendaraan: sepeda motor Honda Scoopy DK 4494 GAB yang di kendarai oleh Ida Ayu Komang Pradnya Aswari (17), sepeda […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Warga Banjar Pangkung Tibah Delodan, Desa Pangkung Tibah, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan, di kejutkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki tanpa identitas (Mr. X) yang di temukan dalam kondisi membusuk dan mengambang di tepi Tukad Yeh Bumbung, Minggu (4/5) pagi. Kapolsek Kediri, Kompol I Nyoman Sukadana menjelaskan, jenazah di temukan sekitar pukul 10.00 […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebuah kecelakaan lalu lintas tunggal terjadi di Jalan Umum jurusan Denpasar – Gilimanuk, tepatnya di wilayah Banjar Dinas Bantas Baleagung, Desa Bantas, Kecamatan Selemadeg Timur, Kabupaten Tabanan, Bali. Insiden yang melibatkan sebuah Kendaraan Truck Hino dengan nomor polisi F-9568-FF ini terjadi pada hari Kamis (17/4) sekitar pukul 08.30 WITA. Laporan mengenai kejadian […]
BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Suliyanto Wibowo (29), warga Desa Pejarakan, Gerokgak, yang sebelumnya di kabarkan tenggelam saat mencari cumi-cumi di Perairan Prapat Agung, akhirnya d itemukan dalam kondisi meninggal dunia pada Senin pagi (14/4). Tim SAR gabungan melakukan pencarian intensif sejak pagi hari dengan mengerahkan tujuh personel dari Pos Pencarian dan Pertolongan Buleleng. Proses pencarian menggunakan […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kecelakaan lalu lintas tragis terjadi di Jalan Nasional jurusan Denpasar-Gilimanuk, tepatnya di Banjar Selemadeg Kaja, Desa/Kecamatan Selemadeg, Kabupaten Tabanan, pada Minggu (13/4/2025) sekitar pukul 10.30 WITA. Insiden ini mengakibatkan seorang pengendara sepeda motor meninggal dunia. Korban diketahui bernama Ni Wayan Sri Nadi (41), seorang perempuan yang beralamat di Lingkungan Samblong, Kelurahan Sangkaragung, […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – DPD PDI Perjuangan Bali melalui sayap-sayap mudanya menyelenggarakan kegiatan bertajuk Pagor Menyapa Bali, Aksi Muda untuk Bali Bersih Sampah dan Ekonomi Hijau”, di Kantor DPD PDI Perjuangan, Renon, Denpasar, Selasa 6 Mei 2025. Gebrakan Pagor Menyapa Bali merupakan bentuk komitmen kader muda PDIP Bali dalam membersihkan Bali dari sampah selaras dengan gerakan […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster menghadiri Rapat Paripurna ke-13 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2024-2025 bertempat di Ruang Sidang Utama, Kantor DPRD Provinsi Bali, Denpasar, pada Senin (14/4). Rapat itu teragendakan Jawaban Gubernur Bali terhadap Pandangan Umum Fraksi-Fraksi atas raperda tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 6 tahun 2023 tentang Pungutan Bagi Wisatawan […]
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali, I Nyoman Giri Prasta, menyampaikan apresiasi atas pandangan umum serta dukungan dari fraksi-fraksi DPRD Provinsi Bali terhadap Raperda Provinsi Bali tentang Perubahan atas Perda Nomor 6 Tahun 2023 tentang Pungutan bagi Wisatawan Asing untuk Pelindungan Kebudayaan dan Lingkungan Alam Bali, serta Raperda Provinsi Bali tentang Rencana Perlindungan dan Pengelolaan […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Ketua DPRD Kabupaten Tabanan, I Nyoman Arnawa, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah Semesta Berencana (RKPD SB) Kabupaten Tabanan Tahun 2026, yang diselenggarakan di Ruang Rapat Utama Jayaning Singasana, Kantor Bupati Tabanan, pada Kamis (27/3). Dengan mengangkat tema “Arah Kebijakan Pembangunan Tabanan Tahun 2026”, forum ini menjadi wadah […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – DPP PDI Perjuangan bersama DPD PDI Perjuangan Bali menggelar Pelatihan Advokasi Korban Kekerasan Perempuan dan Perlindungan Anak, Penanganan Stunting, serta Manajemen Sampah Rumah Tangga di Wantilan Taman Pujaan Bangsa (TPB) Margarana, Marga, Tabanan. Acara yang mengusung tema “Perempuan Berdaya, Indonesia Raya” ini menghadirkan tokoh perempuan kader PDI Perjuangan, seperti Tri Rismaharini, Ribka […]
BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Nasib nahas menimpa Ni Luh Mayani, (44) asal Banjar Dinas Pengubugan Desa Depeha, Kecamatan Kubutambahan, Buleleng, di temukan tewas di bawah Jembatan Tukad Bangkung, Desa Pelaga, Kecamatan Petang, Badung. Jumat (27/7/2018). Kapolsek Petang AKP Ketut Edi Susila mengatakan, Mayani di temukan tewas setelah terjun dari jembatan tersebut. “Kejadian itu berlangsung sekitar pukul […]
JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Puluhan warga Banjar Peh, Desa Kaliakah Kecamatan Negara, Jembrana, melakukan aksi demo dengan memblokade pintu masuk tempat pembuangan akhir sampah. Jumat (27/7/2018). Akibat aksi warga ini sejumlah tempat pembuangan sementara sampahnya meluber dan mengganggu warga sekitar. Warga meblokade pintu masuk ke tempat pembuangan akhir sampah atau tpa dengan dahan pohon. Bahkan warga […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kecelakaan tunggal terjadi di jembatan Sungai Yeh Nu, jalan Raya Denpasar – Gilimanuk, Penyalin, Kerambitan, Tabanan, Jumat (27/8/2018) pagi. Berdasarkan informasi yang berhasil di himpun, Truk tangki gas elpiji dengan nomor polisi DK 9532 AZ, bergerak dari Gilimanuk menuju Denpasar tersebut diduga hilang kendali saat hendak melalui jembatan dan menabrak sebuah tembok […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Menjamurnya pembangunan toko modern tanpa izin alias bodong akibat tidak diterapkannya perda toko modern ditingkat bawah alias desa. Hal tersebut Ketua DPRD Tabanan I Ketut Suryadi atau yang akrab disapa Boping setelah sidang pengesahan empat Ranperda menjadi Perda, di DPRD Tabanan, Kamis (26/07/2018). “Yang berperan untuk mengunci ada dan tidak toko modern […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Guna pemantauan dan evaluasi kegiatan-kegiatan yang didukung melalui skema bantuan teknis RIF/Responsive Innovation Found 1, Pemerintah Kabupaten Tabanan melalui Bapelitbang Kabupaten Tabanan , Rabu(24/07/2018) menggelar pertemuan tinjauan perkembangan tri wulan pertama atau 1st quarterly Progress Review Meeting bertempat di Four Points by Sheraton, Seminyak. Quarterly Progress review Meeting itu mendiskusikan strategi pengembangan […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Polisi masih melakukan olah TKP dan menyelidiki pengrusakan penyengker dan apit curang di Pura Bedugul Subak Tempek Serason, Banjar Dinas Serason, Desa Pitra, Kecamatan Penebel, Tabanan. Selain itu polisi juga melakukan pemeriksaan sejumlah saksi dan introgasi terhadap saksi lain yang berkaitan dengan pengrusakan Pura Bedugul tersebut. “Kami terus melakukan penyelidikan hingga pelaku […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Setelah dilakukan kajian dan pembahasan untuk menyamakan persepsi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tabanan, Akhirnya 4 (empat) buah Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) yang diprakarsai Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti di-Sahkan menjadi Peraturan Daerah (Perda) pada sidang Paripurna yang digelar di Aula Rapat DPRD Tabanan, Kamis (26/7/2018). Empat buah Ranperda […]
TABANAN, MEDIAPELANGI. com – Sebuah kandang ayam di Banjar Tegeh, Desa Gadungan, Kecamatan Selemadeg Timur, Tabanan, terbakar, Kamis (26/7/2018). Kerugian ditaksir puluhan juta rupiah. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Namun, kerugian di taksir mencapai Rp 25 juta saat peristiwa tersebut. Kebakaran kandang babi milik Ni Komang Dewi Adi Astuti (35) itu diduga berasal […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Polsek Kerambitan masih melakukan penyelidikan usai terjadinya pencurian di rumah I Gusti Wayan Sinteng (78) warga Banjar Lebah, Desa Timpag, Kerambitan, Tabanan. Aksi pencurian yang diketahui Rabu (25/7/2018) pagi sekitar pukul 06.00 Wita. Ketika korban bermaksud untuk masuk kedalam rumah, namun korban kesulitan membuka Kunci, setelah diperhatikan ternyata engsel pintu dalam keadaan […]
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Gelombang tinggi menghantam pesisir selatanTabanan, Rabu, (25/7/2018). Di Pantai Yeh Gangga, Desa Sudimara, Tabanan diterjang gelombang tinggi membuat kerusakan sejumlah bangunan semua warung termasuk restoran. Salah seorang nelayan I Made Wita mengungkapkan hanya empat jukung nelayan yang terlambat di evakuasi mengalami kerusakan , kantihnya patah. Sementara tiga warung di pantai bagian barat tersapu […]