fbpx

BPBD

Sekda Dewa Made Indra Pastikan Kelancaran Penanganan dan Layanan BPBD Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra memastikan pelayanan BPBD Bali tidak mengalami gangguan pasca mengalami musibah kebakaran Rabu (26/6/2024). “Pelayanan tidak boleh terganggu,” kata Sekda Dewa Indra saat mengecek langsung lokasi kebakaran Rabu sore. Ia meminta agar segera dilakukan penanganan pasca kebakaran seperti berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan untuk pemanfaatan gudang logistik […]

Pemprov Bali Melalui BPBD Salurkan Bantuan Kemanusiaan kepada Warga Kurang Mampu di Desa Sibetan

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Sebagai bentuk kepedulian pada warga kurang mampu di Bali, Pemerintah Provinsi Bali memberikan bantuan secara langsung kepada masyarakat yang membutuhkan melalui gerakan “Pemprov Bali Hadir”. Seperti yang dilakukan BPBD Bali yang mengunjungi warga Desa Sibetan yang bertempat tinggal di Banjar Wates Kaja, Desa Duda Timur, Kecamatan Selat, Kamis (4/4). Bantuan berupa uang […]

Hujan Deras Tumbangkan 2 Pohon di Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Hujan deras yang melanda Tabanan pada hari Minggu (7/1) menyebabkan dua pohon tumbang di dua lokasi berbeda, mengakibatkan dampak signifikan terhadap lalu lintas dan lingkungan sekitar. Pohon pertama tumbang menutupi akses di Jalan Denpasar-Singaraja, di Banjar Selat, Desa Perean Tengah, Kecamatan Baturiti, Tabanan. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tabanan, I […]

WNA Terseret Arus Pantai Lalanglinggah Ditemukan Tak Bernyawa

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Seorang warga negara asing (WNA), bernama Oktay Yilmaz (47), menjadi korban tenggelam di Pantai Balian, Desa Lalanglinggah, Selemadeg Barat, Tabanan pada Sabtu (16/12). Menurut keterangan Kasi Humas Polres Tabanan Iptu I Gusti Made Berata, sebelum kejadian, korban sedang bersama temannya untuk belajar surfing di Pantai Balian. Saat sedang menyeberang sungai bersama temannya, […]

Musibah Longsor di Kemoning, BPBD Bali Salurkan Santunan untuk Korban

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com  – Kejadian tanah longsor yang berlokasi di Sungai Kemoning, Banjar Dinas Kemoning, Desa Buana Giri, Kecamatan Bebandem, Kabupaten Karangasem, pada Senin (11/9) siang yang berkaitan dengan penggalian mencari batu tabas dengan membuat goa di tebing, menimbulkan korban jiwa sebanyak 5 (lima) orang dan korban luka ringan sebanyak 2 (dua) orang. Korban tersebut dikarenakan […]

Terseret Arus Sungai Ayung, Jasad Pegawai PDAM Ditemukan di Pantai Padang Galak

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pegawai PDAM Denpasar terpeleset dan terseret arus sungai Ayung di Dum Peraupan, Banjar Umadesa, Desa Peguyangan Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar, Rabu (19/10/2022). Korban yang diketahui Nyoman Patra (44) asal Pemogan, Denpasar. Dari informasi kejadian diterima Kantor Pencarian dan Pertolongan Denpasar (Basarnas Bali) pada pukul 12.05 Wita dari BPBD Kota Denpasar. […]

Tinjau Kondisi Jembatan Bilukpoh, Wagub Cok Ace Minta Bupati/ Walikota Menjamin Ketersediaan Pangan, Akomodasi dan Logistik

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com  – Wakil Gubernur Bali Prof. Tjok Oka Sukawati didampingi Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Bali I Made Rentin, Bupati Jembrana I Nengah Tamba dan Jajaran terkait meninjau lokasi bencana banjir dan warga terdampak di Jembatan Bilukpoh, Desa Penyaringan, Mendoyo-Jembrana. Keprihatinan Wakil Gubernur Bali terhadap kejadian ini mengingatkannya pada kejadian 4 tahun silam, […]

BPBD Provinsi Bali Raih Penghargaan dari BNPB

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Di Tahun 2022 ini, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali kembali meraih penghargaan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) sebagai salah satu Provinsi Terbaik atas Peran Aktif Dalam Mewujudkan Ketangguhan Bangsa Menghadapi Bencana. Penghargaan tersebut diserahkan dan diterima langsung oleh Kalaksa BPBD Provinsi Bali Made Rentin mewakili Gubernur Bali dalam acara […]

Antisipasi Ancaman Varian Baru, Pemprov Bali Gelar Rakor Penguatan Penapisan Covid-19

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Provinsi Bali menggelar Rapat Koordinasi Lintas Sektor yang melibatkan Satgas Covid-19 Provinsi Bali serta lintas sektor yang berperan dalam kegiatan penapisan Covid-19 di Pelabuhan Gilimanuk, Kabupaten Jembrana. Pertemuan yang digelar di kantor PT ASDP Pelabuhan Gilimanuk, Jembrana, Kamis (13/1/2022), membahas upaya penguatan penapisan Covid-19 untuk para pelaku perjalanan dalam negeri di […]

Wagub Cok Ace Serahkan Bantuan Peduli Korban Erupsi Gunung Semeru

LUMAJANG, MEDIAPELANGI.com – Seusai melaksanakan persembahyangan di 2 lokasi pura pada hari pertama, Esoknya Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati bertolak menuju lokasi penyerahan bantuan Peduli Korban Bencana Erupsi Gunung Semeru di Pendopo Arya Wirajaya Kantor Bupati Lumajang, Selasa (14/12/2021). Penyerahan bantuan Pemprov Bali oleh Wagub Cok Ace secara simbolis diterima langsung oleh […]

Kolaborasi Penanggulangan Bencana BPBD Bali dengan Pemerintah Swiss

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali sebagai unit organisasi yang menangani penanggulangan bencana menjalin kerjasama dengan semua pihak salah satunya dengan perwakilan negara. Mengingat bencana alam sebagai urusan dan tanggung jawab bersama, terlebih Bali sebagai destinasi wisata sangat rentan dengan bencana alam, non alam dan sosial. Hal ini didampaikan Kalaksa BPBD […]

Antisipasi Cuaca Ekstrem, Pemkab Tabanan Gelar Apel Kesiapsiagaan Bencana

TABANAN, MEDIAPELANGI.com –  Mengantisipasi cuaca ekstrem yang berdampak pada bencana, Pemerintah Kabupaten Tabanan menggelar apel kesiapsiagaan penanggulangan bencana, di Gedung Kesenian I Ketut Maria Tabanan, Senin (6/12/2021). Dalam kesempatan tersebut, Bupati Tabanan yang diwakili oleh Sekda I Gede Susila, yang memimpin apel mengungkapkan, bahwa apel gelar pasukan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan tanggung jawab […]

Ikut Meajar-Ajar Bule Prancis Meninggal Saat Naik Tangga Pura Lempuyang

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Seorang bule warga negara Prancis Dominique Marle (73) terjatuh dan membentur tepi tangga jalan hingga meninggal saat mengikuti upacara meajar-ajar di Pura Lempuyang, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem Bali, Jumat (3/12/2021) Dominique Marle meninggal saat naik ke atas bersama rombongan meajar-ajar dari Dadia warga Pande, Banjar Dinas Songan, Desa Songan, Kintamani, Bangli. Jenazah […]

Gubernur dan Wakil Gubernur Bali, Apresiasi Penyelenggaraan Riset Kebencanaan “Ideathon” Bali Kembali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sampai saat ini kita masih berjuang bersama menghadapi pandemi Covid-19. Perubahan situasi yang berkembang sangat dinamis, sehingga harus dibarengi dengan dinamika kebijakan, baik dari Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Daerah. Hal ini disampaikan Gubernur Bali dalam sambutannya yang dibacakan oleh Wakil Gubernur Bali Prof. Tjok. Oka Artha Ardhana Sukawati saat membuka seminar Ideathon […]

Bupati Sanjaya Minta Lingkungan Pendidikan Tetap Terapkan Prokes

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjya meminta berbagai kalangan tetap menerapkan protokol kesehatan ketat terutama di lingkungan pendidikan, meski, Tabanan sudah PPKM level 1. Tapi jangan sampai kita menjadi lengah karena Corona masih ada. Semua kalangan mulai dari masyarakat umum hingga anak usia sekolah tetap harus menggunakan APD dan mematuhi prokes , […]

Mobil APV Masuk Jurang, Satu Tewas

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Sebuah mobil terjun bebas ke jurang di Banjar Dinas Bugbug Kaleran, Desa Bugbug, Kecamatan Karangasem dan mengakibatkan satu orang penumpang meninggal dunia. Diduga akibat rem blong mobil APV dengan nomor polisi DK 1527 UM yang dikemudikan I Made Sujana asal kecamatan Sawan mengangkut sembilan penumpang terperosok ke jurang. Insiden ini terjadi pada […]

Wagub Cok Ace Apresiasi Keterlibatan Akademisi dalam Pemulihan Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Prof. Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mendukung pelibatan peran akademisi dalam upaya pemulihan Bali yang mengalami keterpurukan akibat pandemi Covid-19. Dukungan tersebut disampaikannya saat menghadiri Rapat Koordinasi Penguatan Sistem dan Strategi Percepatan Penanganan Covid-19 di Provinsi Bali yang digelar Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Kamis (19/8/2021). Rakor […]

Sekda Buleleng Serahkan Bantuan 2,3 Ton Beras Partisipasi ASN 

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Buleleng, Bali Gede Suyasa menyerahkan bantuan beras sebanyak 2,3 ton beras kepada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD). Beras ini merupakan partisipasi dari para Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Sekretariat Daerah (Setda) Buleleng. Penyerahan dilakukan secara simbolis di Posko Terpadu Penanggulangan Covid-19, Kantor BPBD Buleleng, Senin (2/8/2021). Ditemui usai penyerahan, […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.