Rajut Kebersamaan, Elemen Kemasyarakatan di Bali Buka Puasa Bersama
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pemilu Serentak 2019 bisa disebut sebagai pesta demokrasi terbesar dan terberat dalam sejarah demokrasi di Indonesia. Tidak hanya kontestan, para pendukung dan simpatisan berlomba-lomba memenangkan jagoannya dengan segala cara, sehingga penyelenggaraan pemilu kali ini sangat menyita waktu dan pikiran. “Pemilu telah selesai bangsa Indonesia sudah menentukan pilihannya. Sudah saatnya sebagai orang yang […]