Gerindra Tabanan Gencar Turun Menangkan Prabowo Subianto Presiden 2024
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Kader Partai Gerindra di Kabupaten Tabanan, Bali, terus gencar turun ke lapangan untuk memenangkan Prabowo Subianto sebagai calon presiden pada Pemilihan Presiden 2024. Hal ini disampaikan oleh anggota DPRD Tabanan dari Gerindra, I Wayan Wiryadana, pada Minggu (3/9/2023). I Wayan Wiryadana menjelaskan bahwa inisiatif ini merupakan arahan dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) […]