Wagub Cok Ace Berharap Deklarasi Gerakan Bali KemBali Memberikan Dampak Positif Bagi Pariwisata
BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati didampingi Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra menghadiri Deklarasi Gerakan Bali KemBali bertempat di Hotel Sheraton , Kuta, Badung, Bali, Minggu (15/11/2020). Dalam sambutannya, Wagub Cok Ace menyampaikan apresiasi atas deklarasi yang dilakukan pada sore hari ini , dimana hal ini menunjukkan semangat […]