Dekranasda Bali

Ny. drg Ida Mahendra Jaya Sambangi Pengrajin Bambu Khas Bangli

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Penjabat (Pj.) Ketua Dekranasda Provinsi Bali, Ny. drg. Ida Mahendra Jaya, meninjau langsung usaha kerajinan warga di Kabupaten Bangli untuk membuat kerajinan anyaman khususnya yang berbahan bambu. Hal tersebut dilaksanakan pada Jumat (1/12) siang saat Ny Ida Mahendra Jaya menyambangi salah satu tempat usaha kerajinan bambu Bamboo Collection di Sulahan, Kecamatan Susut, […]

Pj. Ketua Dekranasda Bali Semangati 157 Anak-Anak TK Lomba Mewarnai di Nusa Penida Festival

NUSA PENIDA, MEDIAPELANGI.com  – Pj.) Ketua Dewan Kerajinan Nasional Provinsi Bali Ny. Drg. Ida Mahendra Jaya hadir dalam rangkaian acara Nusa Penida Festival hari kedua yaitu Lomba Mewarnai Anak-Anak TK bertempat di GOR Sampalan, Nusa Penida, Klungkung pada Jumat (6/10). Dalam kesempatan tersebut, Ny. Ida Mahendra yang didampingi Ketua Dekranasda Kabupaten Klungkung Ny. Ayu Suwirta […]

Kenakan Busana Adat, Ny. drg. Ida Setiawati Promosikan Kerajinan Bali pada Ajang Kriyanusa di JCC

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Ny. drg. Ida  Setiawati selaku Penjabat (Pj) Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali memberi perhatian serius pada upaya pelestarian dan pengembangan sektor kerajinan Bali. Perhatian itu ditunjukkan dengan melakukan pendampingan terhadap para perajin binaan Dekranasda Bali yang tengah mengikuti Kriyanusa Tahun 2023, ajang pameran nusantara terbesar yang digelar di Jakarta […]

Ny. Putri Koster Lepas PIN TP PKK dan Dekranasda Menandai Akhir Kepengurusan Masa Jabatan 2018-2023

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ny. Putri Koster selaku Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Bali sekaligus Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali secara resmi membubarkan kepengurusan Tim Penggerak PKK Provinsi Bali dan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali masa jabatan 5 Tahun terakhir, beriring akan berakhirnya masa jabatan Gubernur Bali dan Wakil Gubernur Bali […]

Tampilkan “Svarna Mahika”, Dekranasda Bali Ikuti LIMOFF 2023

LOMBOK, MEDIAPELANGI.com – Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali mengikuti Lombok Internasional Modest Fashion Festival (LIMOFF) 2023 di Hotel Merumata Senggigi, Nusa Tenggara Barat pada Jumat (7/7) malam. Acara yang digelar oleh Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Nusa Tenggara Barat (NTB) tersebut dilaksanakan dalam rangka mendorong pemulihan ekonomi serta pariwisata pasca masa pandemi covid-19 […]

Omzet IKM Bali Bangkit Melejit Selama PKB, Ny. Putri Koster Apresiasi Kecintaan Masyarakat Bali Terhadap Kerajinan Asli Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali Ny. Putri Koster melaporkan omzet IKM Bali Bangkit Tahap III melejit hingga 2,3 M. Hal itu menurutnya dikarenakan berlangsungnya perhelatan PKB tahun 2023 dan banyak masyarakat yang datang mengunjungi. Untuk itu ia pun menyampaikan terima kasih kepada masyarakat Bali yang mulai menyadari betapa pentingnya […]

Ny. Putri Koster Konsen Lindungi dan Lestarikan Kain Tenun Tradisional Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster tampil sebagai pembicara pada acara dialog bertajuk Apa Kabar UMKM (AKU) Bali yang disiarkan langsung dari Studio TVRI Bali, Kamis (22/6/2023). Dialog yang mengusung tema ‘Perlindungan Kain Tenun Tradisional Bali’ itu juga menghadirkan Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kanwil […]

Ny. Putri Koster Pastikan Karya Pengrajin Bali “Ditempatkan” dengan Baik

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Ketua Dekranasda Provinsi Bali Ny. Putri Koster memastikan agar stand Dekranasda yang bertempat di Kawasan Suci Besakih tertata dengan baik. Untuk itu pendamping orang nomor satu di Bali ini pun langsung turun tangan meninjau dan menata langsung stand yang berada di Area Manik Mas, pada Rabu (14/6/2023). Adapun hal pertama yang dipastikannya […]

Ketua Dekranasda Bali Ny. Putri Koster Meninjau PLUT UMKM Buleleng

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali Ny. Putri Koster meninjau Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT) UMKM Kabupaten Buleleng yang berlokasi di Jalan Ahmad Yani, Kota Singaraja, Selasa (13/6/2023). Dalam kunjungannya, Ny. Putri Koster didampingi Penjabat Bupati Buleleng Ketut Lihadnyana, Kadis PMD Dukcapil Provinsi Bali Putu Anom Agustina dan Kepala Dinas […]

Ketua Dekranasda Bali Mulai Gerah, Ancam Akan Tindak Tegas Pelaku Pelanggar Kelangsungan Warisan Leluhur Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com  – Dekranasda Provinsi Bali terus berusaha untuk melakukan pencegahan terhadap upaya degradasi kemuliaan tenun dan songket Bali. Bahkan tidak ragu untuk bertindak tegas jika pelanggaran yang dilakukan sangat merugikan kelestarian warisan leluhur Bali. “Titiang masih ingin melakukan tindakan pencegahan, tindakan preventif,” ujar Ketua Dekranasda Provinsi Bali, Ny. Putri Koster saat menutup Pameran IKM […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.