Penyelundup 2 Kg Sabu, WN Malaysia dan Philipina Dideportasi
DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Terlibat kasus narkoba di Korea Selatan, dua warga negara asing bernama Alex Go asal Philipina dan Lim Thow Khai asal Malaysia dideportasi. Keduanya diekstradisi setelah ada keputusan dari Pengadilan Negeri Denpasar. Wakajati Bali Didik Farkhan Alisyahdi mengungkapkan, sebelumnya, Alex Go dan Lim Thow Khai ditangkap petugas Kepolisian Daerah Bali saat mereka baru […]