Desa Adat

Pasca Kebakaran 2018, Pasar Bona Siap Beroperasi Lagi

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Bupati Gianyar Anak Agung Gde Mayun meresmikan pasar rakyat Desa Adat Bona di Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, Bali, setelah pembangunan kembali pasar yang ludes akibat terjadi kebakaran hebat yang melalap pusat kegiatan ekonomi masyarakat setempat tahun 2018. “Pembangunan kembali pasar rakyat Desa Adat Bona, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar dilakukan mulai 27 Maret […]

Gubernur Koster Apresiasi CSR Bank Mandiri Guna Dukung Desa Adat di Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com  – Gubernur Bali Wayan Koster menerima secara simbolis bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) sebesar Rp1 miliar dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Regional XI Bali & Nusa Tenggara, untuk selanjutnya diserahkan kepada Bendesa Agung Majelis Desa Adat Provinsi Bali guna membantu pembangunan Gedung Majelis Desa Adat (MDA) Provinsi Bali. Penyerahan simbolis berupa giantchek […]

Ny. Putri Koster: Pakis Bali Memberikan Kontribusi dan Mendukung Program di Desa Adat

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Manggala Utama (Ketua Umum) Paiketan Krama Istri (Pakis) Provinsi Bali Putri Koster mengatakan keberadaan organisasi yang dipimpinnya berupaya untuk berkontribusi nyata mendukung program yang dicanangkan desa adat sebagai implementasi visi pembangunan Nangun Sat Kerthi Loka Bali. “Keberadaan Pakis Bali di tengah masyarakat dalam menjalankan programnya tidak saling tumpang tindih dengan program-program Tim […]

MDA Bali Apresiasi Keseriusan Gubernur Wayan Koster Memajukan Desa Adat

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali, Wayan Koster mendapatkan apresiasi dari Majelis Desa Adat Provinsi Bali, karena perjuangan karirnya di Legislatif menjadi Anggota DPR-RI dari Fraksi PDI Perjuangan dan sekarang sebagai Gubernur Bali masih tetap setia di dalam memajukan Desa Adat. “Kita punya Gubernur Koster yang serius dalam memajukan Desa Adat, untuk itu kita siap mendukungnya, […]

Aktifkan Kembali Satgas Gotong Royong, Gubernur Koster Suntik Desa Adat Dana Rp74,65 Miliar

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Satgas Gotong Royong yang ada di desa adat telah menunjukkan peran yang sangat penting dalam upaya pengendalian Covid-19 di Bali. Seiring berjalannya waktu, pandemi Covid-19 ternyata belum juga berakhir sampai saat ini. Padahal, waktu, tenaga dan dana operasional desa adat telah terkuras yang mempengaruhi kinerja Satgas Gotong Royong. Untuk itu, Gubernur Bali […]

Dispar Bali Gandeng Desa Adat Kuatkan Protokol Kesehatan Pencegahan Penyebaran COVID-19 di Objek Wisata

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Dinas Pariwisata Provinsi Bali melakukan sosialisasi dan menggandeng desa adat dalam upaya menguatkan penerapan protokol kesehatan pencegahan penyebaran pandemi COVID-19, khususnya di objek wisata. “Kami bersilaturahmi sekaligus mohon dukungan bendesa atau Kepala Desa Adat Legian dan Lurah Legian terkait penerapan penegakan hukum bagi yang melanggar protokol kesehatan. Karena Legian ini adalah basis […]

Jaga Taksu Bali, Gubernur Koster Komit Perkokoh Adat, Budaya dan Kearifan Lokal Bali

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster kembali menegaskan komitmen untuk memperkuat dan memperkokoh adat istiadat, budaya serta kearifan lokal Bali. “Mari kita tetap jalankan ajaran leluhur pendahulu kita, laksanakan piodalan dengan baik sebagai cihna persembahan kepada Ratu Bhatara,” kata Gubernur Koster saat menghadiri Karya Ngaturang Pekelem Penegteg Gumi Pura Luhur Gunung Agung yang dirangkaikan […]

Desa Adat Kota Tabanan Segera Terapkan Pararem Pengendalian Gering Agung

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Terkait penerapan sanksi Pararem Desa Adat Kota Tabanan Nomor 5 tahun 2020 tentang Pengaturan Pencegahan dan Pengendalian Gering Agung Covid-19 di wewidangan desa adat.Yang rencananya sanksi tersebut diterapkan 1 September 2020, namun direvisi akan efektif berlakukan mulai 9 September 2020 mendatang. Hal tersebut dilakukan karena, mulai 1 September, adalah kegiatan mulai penerapan […]

Resmikan Wantilan Desa Padangaji, Gubernur Koster Ajak Ikuti Tata Nilai Kehidupan Warisan Nilai Kearifan Leluhur

KARANGASEM, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster meresmikan Wantilan Desa Adat Padangaji,  Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem pada Rabu (2/9/2020) yang bertepatan dengan Purnama Sasih Ketiga. Dalam sambutannya, Gubernur Koster menegaskan bahwa semua hal yang berkaitan dengan adat istiadat di Bali mesti diperkuat. Untuk itu, pihaknya pun telah melakukan berbagai terobosan melalui kebijakan dan program. Misalnya […]

Gubenur Koster Konkretkan Keberpihakan Terhadap Keberlangsungan Desa Adat di Bali

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com –  Keberpihakan terhadap keberadaan desa adat di Bali sebagai warisan adiluhung yang mesti terus dilestarikan dan dijaga keberlangsungannya betul-betul sangat nyata ditunjukan oleh Gubernur Bali Wayan Koster melalui berbagai kebijakan dan kerja konkret. Hal ini dibuktikan dengan diterbitkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2019 tentang Desa Adat sebagai perlindungan dan landasan hukum […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.