Bupati Tabanan Hadiri Uleman Upacara Pemelaspasan di Desa Banjar Anyar dan Desa Jegu
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bertepatan dengan Rahina Tumpek Wariga, Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya bersama jajaran Pemerintah Kabupaten Tabanan turut hadir dalam serangkaian Uleman Upacara Pemelaspasan di dua desa, yaitu Desa Banjar Anyar, Kediri, dan Desa Jegu, Penebel, Tabanan, pada Sabtu (3/2). Tujuan utama kehadiran Bupati dan jajaran tersebut adalah untuk menjalankan tugas mengayomi dan […]