fbpx

Dewa Indra

Sekda Dewa Indra Tinjau Tes CAT CPNS di Bali, Ingatkan: Jangan Percaya Calo

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali, Dewa Made Indra, bersama Plh. Kepala BKPSDM Provinsi Bali, I Dewa Putu Sunartha, dan Kabid Pengadaan, Pemberhentian, dan Informasi Kepegawaian BKPSDM Provinsi Bali, Esa Maha Putra, melakukan peninjauan pelaksanaan Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS dengan sistem CAT (Computer Assisted Test) di Kampus Institut Teknologi dan Bisnis […]

Pemprov Bali Gerak Cepat Bantu Pulangkan WNI dari Timur Tengah, Sekda Bali: Bukti Nyata Perlindungan Pemerintah

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Provinsi Bali ikut berperan aktif dalam memulangkan warga Bali yang dievakuasi dari daerah konflik di Timur Tengah. Tindakan ini adalah bagian dari kewajiban pemerintah dalam memberikan perlindungan kepada warga negara Indonesia (WNI), khususnya mereka yang berada di wilayah berbahaya. Sebelumnya, Pemerintah Indonesia telah menjemput para WNI dari Lebanon dan membawa mereka […]

Ngopi Santai Bareng Sekda Dewa Indra: Ajakan Kolaborasi Media untuk Penuhi Hak Publik

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali, Dewa Made Indra, mengajak awak media memperkuat sinergi dan kolaborasi untuk memenuhi hak publik. Ajakan itu disampaikannya di hadapan para jurnalis yang hadir pada acara ngopi bareng di Halaman Kantor Gubernur Bali, Rabu (11/9/2024). Kegiatan yang melibatkan pimpinan perangkat daerah Pemprov Bali, awak media cetak, elektronik, dan online […]

Sekda Dewa Indra Buka Evaluasi AKIP Pemprov Bali 2024

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra secara resmi membuka Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (AKIP) Pemprov Bali Tahun 2024, bertempat di Gedung Wiswa Sabha Utama, Kantor Gubernur Bali pada Kamis (18/7). Dalam kesempatan tersebut, Sekda Dewa Indra menyambut baik tim Evaluasi dari Kemenpan RB, yang akan mengevaluasi AKIP di Pemprov Bali […]

Sekda Dewa Indra Tawarkan Kerjasama Bidang Pendidikan dan Kesehatan pada Peresmian Kantor Konjen Timor Leste

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra mewakili Pj. Gubernur Bali, menghadiri kegiatan Peresmian Gedung Baru Kantor Konsulat Jenderal Timor Leste di Jl. Tukad Mas I No.4, Renon, Denpasar, Jumat, (Sukra Kliwon, Tolu), 19 Januari 2024. Dengan diresmikannya Gedung Baru Konsulat Timor Leste di Bali, menurut Sekda Dewa Made Indra dalam sambutannya […]

Sekda Dewa Indra Ajak Pemangku Kepentingan Mengerti Betul Pentingnya Peranan UMKM dan Koperasi terhadap Perekonomian Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra menyambut baik terselenggaranya Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) tahun 2023 Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Bali yang mengambil tema “Penguatan Ekosistem UMKM dan Koperasi melalui Inkubator Bisnis sebagai Implementasi Peta Jalan Ekonomi Kerthi Bali, dalam Bali Era Baru”. Untuk itu, ia pun mengingatkan […]

Sekda Dewa Indra Ingatkan Tantangan dalam Pengutamaan Bahasa Negara

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra mengingatkan tiga tantangan yang dihadapi dalam pengutamaan bahasa negara. Tiga tantangan itu antara lain menguatnya penggunaan bahasa asing karena tuntutan globalisasi, maraknya pemakaian bahasa gaul di kalangan generasi muda serta semangat daerah untuk mengangkat bahasa lokal sebagai gerakan penguatan identitas lokal. Hal itu diutarakannya saat […]

Sekda Dewa Made Indra Dukung BRIDA Bali Wujudkan “Jurnal Bali Membangun Bali” Terakreditasi

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra menyampaikan pihaknya sangat mendukung langkah yang dilakukan Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) Provinsi Bali untuk meningkatkan kelas dari ‘Jurnal Bali Membangun Bali’ yang tadinya merupakan produk amatiran menjadi produk terakreditasi, sehingga dengan demikian maka akan semakin banyak lembaga riset dan inovasi juga perseorangan yang […]

Sekda Bali Bangga Satpol PP Mampu Memberdayakan Pejabat Fungsional di Masa Transformasi Struktural ke Fungsional

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com  – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra memberi apresiasi atas prestasi Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Bali I Dewa Nyoman Rai Dharmadi dalam memberdayakan pejabat fungsional di masa transformasi struktural ke fungsional. Diungkapkan Sekda Dewa Indra bahwa Satuan Polisi Pamong Praja adalah instansi pemerintah daerah Bali yang kali pertama melakukan penyematan […]

Sekda Dewa Indra Ajak Forum Pengurangan Resiko Bencana Susun Pemetaan Berbasis Ilmiah

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com  – Sejumlah perencanaan dalam menanggulangi bencana alam yang tentunya kita semua tidak tahu kapan dan di mana akan terjadi, diperlukan kajian dan riset khusus untuk melakukan pengurangan-pengurangan resiko bencana disamping perlunya pemetaan dengan baik, mulai dari jenis bencana, di mana kemungkinan akan terjadinya ancaman bencana, seperti apa bencana yang akan terjadi dan karakteristik […]

Sekda Dewa Indra Ingin PNS Pendatang Baru Jadi Trendsetter di Lingkungan Kerja

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra berharap Pegawai Negeri Sipil (PNS) pendatang baru dapat menjadi trendsetter di lingkungan kerja masing-masing. Ia tak menginginkan, PNS baru yang rekrutmennya melalui proses seleksi sangat ketat, hanya menjadi penerus gaya kerja lama yang sudah tak relevan dengan dinamika dan kebutuhan masyarakat. Penegasan itu disampaikannya saat […]

Sekda Dewa Indra Buka Pos Pelayanan Vaksinasi COVID-19 di RSPTN Unud

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Dewa Made Indra yang juga selaku Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Bali membuka pos pelayanan vaksinasi Covid-19 di Rumah Sakit Perguruan Tinggi Negeri (RS PTN) Universitas Udayana Jimbaran Kabupaten Badung, Kamis (4/3/2021). Pembukaan pos pelayanan vaksinasi Covid-19 ditandai dengan pemberian vaksinasi kepada guru besar dan civitas akademika […]

Sekda Bali Apresiasi Market Sounding Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra yang diwakili oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Provinsi Bali Made Wiratmi pagi tadi Jumat (20/11/2020) secara daring berkesempatan untuk membuka acara penjajakan minat pasar (market sounding) terkait pengolah sampah menjadi energy listrik (PSEL). Dalam sambutannya yang dibacakan oleh Asisten Made Wiratmi tersebut memberikan apresiasi […]

Sekda Dewa Indra Tinjau SMAN 7 Denpasar, Cek Sarana dan Prasarana Sekolah

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra didampingi Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan  dan Olahraga Provinsi Bali Ketut Ngurah Boy Jaya Wibawa meninjau SMAN 7 Denpasar yang berlokasi di Jalan Kamboja Nomor 7, Dangin Puri Kangin, Rabu (5/8/2020). Selain untuk memantau proses belajar mengajar yang saat ini masih dilaksanakan secara daring, kunjungan dimaksudkan […]

Pasien Positif Virus Corona di Bali Bertambah 3 Orang

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua Satgas Penanggulangan Covid-19 Provinsi Bali,yang juga Sekda Provinsi Bali Dewa Made Indra mengumumkan perkembangan kasus penyebaran Covid-19 di Provinsi Bali. Dalam keterangan persnya, Satgas Penanggulangan Covid-19 Dewa Indra di Press Room Diskominfos, Denpasar, Jumat (20/3/2020) petang di Bali ada penambahan kasus positif Covid-19. “Sampai sore ini sesuai juga dengan pengumuman pemerintah […]

Apel Disiplin, Sekda Dewa Indra Minta Jajarannya Terus Tingkatkan Kinerja

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra menjadi Pembina apel disiplin awal Bulan Nopember di Lapangan Kantor Gubernur Bali, Senin (5/11/2018). Dalam kesempatan tersebut, didepan para pejabat eselon 2,3, 4 dan staff di Lingkungan Setda Provinsi Bali, Sekda Dewa Indra meminta jajarannya untuk terus meningkatkan kinerja dan bekerja dengan sebaik baiknya. Menjelang […]

error: Konten ini terlindungi.