Tim Data Desa Presisi Gelar Sosialisasi 5 Program Prioritas di Baturiti

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Setelah sukses melaksanakan sosialisasi di wilayah Selemadeg Raya, Tim Data Desa Presisi Kabupaten Tabanan, yang dipimpin oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) I Gusti Ayu Supartiwi, kembali menggelar sosialisasi program di Kecamatan Baturiti, Kamis (31/10). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman perangkat desa mengenai pentingnya pendataan presisi di lima bidang […]