Ikatan Alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, Gelar Ramah Tamah

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ny. Putri Suastini Koster menggelar ramah tamah dengan Ikatan Alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis (IKAFEB) Universitas Udayana di Gedung Kertha Sabha, Rumah Jabatan Gubernur Bali, Denpasar, Sabtu (14/3/2020). Memeriahkan acara malam itu, Putri Koster yang juga merupakan alumni FEB Unud mempersembahkan puisi ‘Sumpah Kumbakarna’ yang dibawakan dengan sangat apik dan penuh penjiwaan. […]