Pemerintah Indonesia Berhasil Evakuasi 26 WNI dari Afghanistan

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah berhasil melakukan evakuasi 26 warga negara Indonesia (WNI) dari Afghanistan. Pesawat Boeing 737-400 milik TNI Angkatan Udara yang membawa WNI tersebut tiba di Pangkalan TNI Halim Perdanakusuma, Jakarta, Sabtu (21/08/2021), sekitar pukul 03.09 WIB dini hari. Kedatangan tersebut disambut oleh Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi dan Panglima TNI Marsekal […]