Wagub Cok Ace: Forum Irigasi Dunia Bisa Majukan Irigasi untuk Ketahanan Air dan Pangan
BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali diwakili oleh Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati (Cok Ace) menghadiri Forum Irigasi Dunia ke 3 dan Pertemuan Dewan Eksekutif International ke 70 Komisi International Untuk Irigasi dan Drainase,di BNDCC, Nusa Dua, Badung, Senin (2/9/2019). Dalam sambutan selamat datangnya , Wagub Cok Ace menyampaikan apresiasinya dan merupakan suatu […]