Fraksi Partai NasDem

Fraksi Partai NasDem DPRD Tabanan Soroti Tiga Ranperda

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Fraksi Partai Nasional Demokrat (NasDem) menyoroti tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pidato Pengantar Bupati Tabanan. Ranperda tersebut meliputi Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2023, Perubahan Keempat atas Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah, serta Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Tabanan Tahun 2025-2045. Anggota Fraksi NasDem […]

Dewan Tabanan Soroti Sektor Pendidikan, Kesehatan dan Pertanian

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Anggota Fraksi Nasional Demokrat (Nasdem), DPRD Tabanan  I Gusti Ngurah Sanjaya, menyoroti 7 bidang prioritas pembangunan yang menjadi fokus Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) di Kabupaten ke depan. Dalam pernyataannya, Sanjaya menegaskan pentingnya komitmen dan skala prioritas yang sesuai dengan visi, misi, dan situasi kontekstual di daerah tersebut. Sanjaya menyoroti urgensi penyelesaian […]

Ahmad Sahroni: Jangan Permainkan Aturan Masuk TKA

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni mengkritisi sikap Kementerian Hukum dan HAM yang terkesan tidak konsisten dalam penegakan aturan tentang izin masuk tenaga kerja asing (TKA). Di bulan Juli saat awal penerapan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4, Direktorat Jenderal Imigrasi, Kemenkumham melarang WNA masuk ke Tanah Air, […]

error: Konten ini terlindungi.