Kader Partai Gerindra Tabanan Bantu Pengerasan Jalan
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Warga masyarakat Banjar Delod Peken, Desa Timpag, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan laksanakan kegiatan gotong royong pengerasan jalan dengan menggunakan beton, memang kondisi sebelumnya jalan tersebut mengalami kerusakan yang membahayakan warga dikala melintasi jalan tersebut. Kondisi jalan tersebut memang mengalami kerusakan maka dengan adanya bantuan dari Ketut Nugrahita Pendit kader Partai Gerindra bergerak […]