Hari Ibu

PDI Perjuangan Gelar Puncak Peringatan Hari Ibu, “Perempuan Berdaya, Indonesia Raya”

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Puncak peringatan Hari Ibu yang diselenggarakan oleh Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan berlangsung khidmat pada Jumat (27/12) di Aula Kantor DPD PDI Perjuangan Provinsi Bali. Acara ini mengusung tema “Perempuan Berdaya, Indonesia Raya” dan dihadiri oleh tokoh-tokoh perempuan dari seluruh Indonesia, baik secara luring maupun daring. Ny. Rai Wahyuni Sanjaya, istri dari […]

Ny. Putri Koster Harap Hari Ibu jadi Momen Evaluasi Peningkatan Kapasitas Diri Kaum Perempuan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Bali Ny. Putri Suastini Koster menghadiri dan menjadi narasumber acara webinar yang digelar Kaukus Perempuan Parlemen (KPP) Provinsi Bali, dari ruang Podcast Basement Gedung Gajah, kediaman Gubernur Bali, Jayasabha, Denpasar, Selasa (21/12/2021). Webinar yang digelar dalam rangka peringatan Hari Ibu tersebut mengambil […]

Ny. Tjok. Istri Putri Hariyani Sukawati Ingatkan Agar Tidak Ada Lagi KDRT di Bali

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Ketua Forkomwil Puspa Provinsi Bali Ny. Tjok. Istri Putri Hariyani Sukawati mengajak semua anggota forum partisipasi publik untuk kesejahteraan perempuan dan anak (Puspa), Dinas Sosial dan PPPA Provinsi dan Kabupaten, pihak berwenang serta instansi terkait untuk bekerjasama dan bersinergi membangun kehidupan warga yang sehat lahir-bathin, keluarga bahagia yang nyaman dan aman dari […]

Serangkaian Hari Ibu, Ny Putri Koster Serahkan Bantuan Bagi Warga Kurang Mampu di Buleleng

BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster menyambangi sejumlah warga yang membutuhkan bantuan di Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng, guna menyerahkan bantuan bahan pokok dan alat penunjang kesehatan. “Kehadiran TP PKK Provinsi Bali ini merupakan rangkaian kegiatan menyambut Hari Ibu, di mana kami ingin sedikit meringankan beban masyarakat kita […]

Sempat Vakum, Grup Band Insulide Rilis Lagu Punk Rock Berjudul Ibu

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebuah band bernama Insulide dengan genre Punk Rock asal Tabanan merilis sebuah lagu berjudul “Ibu” tepat pada Hari Ibu 22 Desember 2020 kemarin. Band yang digawangi empat orang pemuda asal Kecamatan Pupuan, mengangkat tema lagi sebuah perjalanan seseorang yang selalu memohon doa restu ibunya. Diharapkan, lagu ini nantinya bisa menginspirasi semua masyarakat […]

Hari Ibu dan Tantangan Pemenuhan Gizi Anak di Tengah Pandemi COVID-19

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Sosok ibu erat kaitannya dengan sebuah tanggung jawab besar yakni pemenuhan gizi keluarga tanpa mengecilkan peran perempuan pada sektor publik. Selama ini mengurus keluarga cenderung memunculkan stigma domestikasi peran perempuan padahal sebaliknya, justru adalah kunci terbentuknya fondasi yang kuat bagi pemenuhan gizi sekaligus pendidikan anak terutama pada usia dini mereka. Oleh karena […]

Ny Putri Koster Ikuti Webinar TP PKK Pusat Sambut Hari Ibu Tahun 2020

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Ketua TP PKK Provinsi Bali Ny Putri Koster berkesempatan mengikuti webinar yang diselenggarakan oleh TP PKK Pusat secara daring dari kediaman resmi Gubernur Bali, Jayasabha, Senin (21/12). Webinar yang bertemakan ‘Revitalisasi Dasa Wisma untuk Mencapai Ketahanan Keluarga pada Masa Pandemi Covid-19’ merupakan rangkaian dari peringatan Hari Ibu ke-92 tahun 2020. Ketua TP […]

Peringati Hari Ibu Ny. Putri Suastini Koster: Pembangunan di Bali Agar Melibatkan Kaum Perempuan

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Provinsi Bali diharapkan terus berupaya memberikan kesempatan dan apresiasi, atas keterlibatan kaum perempuan dalam mendukung pembangunan di Provinsi Bali sebagai upaya pemberdayaan perempuan dan pembangunan berwawasan gender. Hal itu disampaikan oleh Ny. Putri Suastini Koster pada seminar Peringatan Hari Ibu ke-90 dan Hari Ulang Tahun Dharma Wanita Persatuan ke-19 Prov Bali […]

error: Konten ini terlindungi.