fbpx

Hindu

Viral Cium Bibir Istri, Ida Rsi Lokanatha Mundur dari Sulinggih

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Viral foto cium bibir istri di tempat umum bahkan diumbar di media sosial membuat seorang sulinggih (pemuka agama Hindu) di Bali, Ida Rsi Bhujangga Lokanatha dihujat netizen. Buntutnya, Ida Rsi Bhujagga Lokanatha bersama sang istri, Ida Rsi Gayatri menyatakan mepamit alias mundur dari sulinggih. “Sebagai tanggung jawab, kami mundur sebagai sulinggih. Mundur dari […]

Mati Bunuh Diri Menurut Hindu Tidak Bisa Amor Ing Acintya?

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Setiap ada kabar kematian, kita sering mengucapkan belasungkawa. Di Bali, ucapan itu sering berupa dumogi amor ing acintya yang artinya semoga manunggal atau bersatu dengan Tuhan. Lantas bagaimana dengan kematian akibat bunuh diri menurut Hindu? Apakah akan amor ing acintya juga? Dalam salah satu komentar netizen di Fanspage Facebook Media Pelangi ketika […]

PHDI dan MDA Provinsi Bali Ajak Umat Hindu Sambut Hari Suci Galungan dan Kuningan Gunakan Buah Lokal

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Menyambut Hari Suci Galungan yang akan berlangsung pada, Rabu (Buda Kliwon, Dungulan) 10 Nopember 2021 dan Hari Suci Kuningan pada, Sabtu (Saniscara Kliwon, Kuningan) 20 Nopember 2021, membuat Majelis Desa Adat (MDA) Provinsi Bali bersama Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Provinsi Bali mengajak Umat Hindu yang ada di Desa Adat seluruh Bali […]

Ormas Hindu Datangi Polda Bali Terkait Dugaan Penistaan Agama

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Organisasi Masyarakat (Ormas) Hindu, Bali yang tergabung dalam Tim Advokasi Penegakan Dharma mendatangi Polda Bali terkait dugaan penistaan dan penodaan agama Hindu yang dilakukan oleh pengajar Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (UHAMKA) Dr. Desak Made Darmawati. “Kami dari Tim Advokasi Penegakan Dharma terdiri dari beberapa elemen Ormas Hindu, melaporkan channel youtube “IstiqomahTV” […]

KMHDI Tetap Tempuh Jalur Hukum Atas Kasus Penistaan Agama

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Usai beredarnya video ceramah salah satu oknum Dosen di sebuah perguruan tinggi di Jakarta, Dr. Hj. Desak Made Darmawati, S.Pd.,MM (Ketua Pusat Kewirausahaan dam Karir Mahasiswa UHAMKA) tentang kesaksianya sebagai mualaf Hindu yang di anggap telah  melecehkan dan mendegradasikan Agama Hindu Bali mendapat tanggapan, kecaman dan pernyataan sikap dari Organisasi Kesatuan Mahasiswa […]

Lindungi Keberadaan Pura, Pratima dan Simbol Keagamaan, Gubernur Bali Terbitkan Pergub Nomor 25 Tahun 2020

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Dalam rangka meningkatkan sradha dan bhakti sesuai dengan ajaran agama Hindu, menjaga kemuliaan tempat-tempat suci agama Hindu, guna  mewujudkan visi pembangunan daerah Nangun Sat Kerthi Loka Bali melalui Pola Pembangunan Semesta Berencana menuju Bali Era Baru perlu melakukan Pelindungan Pura, Pratima, dan Simbol Keagamaan umat Hindu. “Pelindungan Pura, Pratima dan Simbol Keagamaan […]

error: Konten ini terlindungi.