DPRD Tabanan Tunggu Surat PAW Kader PDI P yang di Pecat
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – DPRD Tabanan masih menunggu surat permohonan pemberhentian atau pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPRD Fraksi PDI Perjuangan I Nyoman Suadiana Hal itu dikatakan Ketua DPRD Kabupaten Tabanan I Made Dirga di gedung DPRD setempat, Selasa (12/9/2023). Dirga mengatakan, sampai saat ini pihaknya belum menerima surat permohonan pemberhentian atau PAW dari Partai PDI Perjuangan […]