Imigrasi

Kepala Seksi Imigrasi Ngurah Rai Ditahan Kasus Pungli

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kepala Seksi Pemeriksaan I Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai, HS, telah ditetapkan sebagai tersangka dalam dugaan tindak pidana korupsi. Penetapan tersangka ini didasarkan pada hasil penyidikan yang dilakukan Tim Penyidik Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Bali. Asisten Tindak Pidana Khusus (Aspidsus) Kejati Bali, Deddy Koerniawan, menjelaskan dalam konferensi pers […]

Muhammad Farhan: Sayangkan Insiden Diplomat Nigeria dan Petugas Imigrasi

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Anggota Komisi I DPR RI Muhammad Farhan menyayangkan hubungan diplomatik Indonesia – Nigeria terganggu setelah insiden yang melibatkan diplomat Nigeria dengan aparat Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM. Ia mengatakan hubungan bilateral RI – Nigeria sudah terjalin dengan baik selama ini. “Saya menyayangkan adanya insiden personal yang melibatkan diplomat Nigeria dengan aparat Imigrasi […]

Usai Viral Lukis Masker di Wajah, WNA Rusia Akan Segera Dideportasi

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Bali Jamaruli Manihuruk menyatakan bahwa pihaknya akan mendeportasi warga negara asing (WNA) asal Rusia berinisial L dan temannya berinisial LCC asal China, karena sempat viral melukis wajah seolah-olah seperti pakai masker, saat masuk ke dalam tempat perbelanjaan di wilayah Badung. “Untuk WNA yang seolah-olah memakai masker ini sudah […]

Imigrasi Deportasi Kekasih Buronan Interpol Asal Rusia

 DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai mendeportasi kekasih buronan interpol asal Rusia bernama Ekaterina Trubkina dari Bali menuju negaranya dengan pengawalan secara ketat. “Pendeportasian terhadap Ekaterina dilakukan lebih dulu karena sudah memenuhi persyaratan-nya. Ia dideportasi pada Jumat (19/3), sekitar pukul 21.35 WIB dari Bandara Seokarno-Hatta lalu terbang ke negaranya dengan Turkish […]

Dua Buronan Warga Rusia Ditahan Sementara di Imigrasi Ngurah Rai Bali

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Dua buronan asal Rusia Andrew Ayer alias Andrei Kovalenka dan Ekaterina Trubkina ditahan sementara di ruang detensi Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai, Bali. “Keduanya ditangkap pada (24/02) pukul 01.30 di sebuah villa wilayah Umalas, Kuta Utara, Kabupaten Badung, Bali. Selanjutnya dua buronan tersebut untuk sementara diamankan di ruang detensi Kantor […]

Buronan Interpol Warga Rusia Melarikan Diri dari Kanim Ngurah Rai

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Buronan Interpol asal Rusia bernama Andrew Ayer alias Andrei Kovalenka melarikan diri dari Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai, Bali pada Kamis (11/02) pukul 13.20 Wita. “Andrew melarikan dalam proses administrasi pemindahan dari Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai ke Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Denpasar, usai dijenguk rekan […]

Gunakan Paspor Palsu, WN Nigeria Dideportasi dari Bali

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kepala Sub Bagian Humas dan Reformasi Kanwil Kemenkumham Bali, I Putu Surya Dharma mengatakan bahwa seorang warga negara asing (WNA) asal Nigeria, Awok Ayoola Kelvin (30) dideportasi dari Bali karena menggunakan paspor palsu saat memasuki wilayah Indonesia. “Waktu dia datang dulu saat pemeriksaan di konter imigrasi dia menunjukkan paspor Perancis yang ternyata […]

Langgar Izin Tinggal, Petugas Imigrasi Tahan Tiga Warga Negara Negeria

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Imigrasi Kelas I TPI Denpasar menahan tiga warga negara asing asal Nigeria bernama Henry Monday Ugwani, Emeka Joseph Anyakee, dan Ugochukwu Godson Eze, di Rumah Detensi Imigrasi Bali, karena melanggar izin tinggal melebihi 60 hari. “Mereka tidak memiliki izin tinggal di Indonesia karena izin tinggalnya sudah berakhir lebih dari 60 hari. Alasan […]

Salah Gunakan Izin Tinggal di Bali, Dua warga Rusia Segera Dideportasi

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Dua warga negara asing asal Rusia, Rodion Antonkin (40) dan Albina Mukhamdullina (31) akan dideportasi karena melakukan pelanggaran atau menyalahgunakan izin tinggal keimigrasian selama di Bali. Kepala Sub Bagian Humas Kanwil Kemenkumham Bali Reformasi I Putu Surya Dharma dalam keterangannya di Denpasar, Sabtu, mengatakan kedua warga Rusia tersebut telah terbukti menyalahgunakan izin […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.