fbpx

Jalan Rusak

Bupati Sanjaya Tinjau Kondisi Jalan Jegu-Telaga Tunjung

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya bersama rombongan meninjau jalan di seputaran Desa Jegu,Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan,  Jumat, (2/6/2023). Saat itu Bupati Sanjaya kaget melihat jalan tersebut dalam keadaan rusak. Kebetulan saat itu juga, Bupati yang saat itu bersama anggota DPR RI Alit Kelakan, Anggota DPRD Bali I Made Suparta, Sekda, beserta […]

Tabanan Alokasikan Rp 42 Miliar Untuk Perbaiki Jalan Rusak

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pemerintah Kabupaten Tabanan akan memperbaiki jalan kabupaten sepanjang 23 kilometer pada tahun 2022, khususnya yang rusak berat. Total anggaran yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Bencana Daerah (APBD), Dana Alokasi Khusus (DAK), dan Bantuan Keuangan Khusus (BKK) dengan total senilai Rp 42 miliar. Diketahui jalan kabupaten Tabanan total panjangnya mencapai 863 kilometer. Di […]

Setelah Disorot, Begini Penampakan Perbaikan Jalan di Padangan Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Perbaikan jalan Bangsing – Padangan di Desa Padangan, Kecamatan Pupuan, Tabanan yang kualitas sangat jelek sempat menjadi sorotan. Kini, jalan yang baru selesai diperbaiki Desember 2021 itu dibongkar kembali di sejumlah titik. Anggota DPRD Tabanan I Gede Purnawan sebelumnya bersuara keras terkait kualitas perbaikan dari pihak kontraktor. Sebab, perbaikan jalan sepanjang 3,3 […]

Digelontor Rp204 Miliar, Jalan Rusak di Tabanan cuma Berkurang Setengah

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tahun 2021 ini Pemkab Tabanan melakukan pembangunan besar-besaran untuk memperbaiki jalan rusak. Total anggaran yang digelontor mencapai Rp204 miliar. Meski demikian, itu belum menuntaskan seluruh jalan berkondisi benyah latig di Kabupaten Tabanan, Bali. Karena dengan anggaran itu jalan rusak di Tabanan cuma berkurang setengah. Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang […]

Dewan Tabanan Minta Masalah Jalan Rusak dan Sampah Harus Dituntaskan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – DPRD Tabanan menggelar rapat kerja terkait pembahasan tanggapan dan rekomendasi mengenai LKPJ Bupati Tabanan tahun anggaran 2020 di Ruang Rapat Kantor DPRD Tabanan, Rabu (10/3/2021). Secara umum seluruh komisi menyetujui seluruh rekomendasi maupun tanggapan terhadap LKPJ Tahun Anggaran 2020 tersebut. Selanjutnya, LKPJ Bupati TA 2020 tersebut akan diparipurnakan pada Jumat 12 Maret […]

Tergerus Air Sungai, Jalan Menuju Sekar Kejula Nyaris Putus

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Jalan penghubung tiga Dusun Kedisan, Sekar Kejula dan Sekar Kejula Kelod, Desa Yeh Embang Kauh, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana kondisinya nyaris putus akibat tergerus arus Sungai setelah diguyur hujan deras, Jumat (11/12/2020). Akibat kejadian itu, aktivitas warga tiga dusun terganggu. Mereka yang mengemudikan mobil tidak bisa melanjutkan perjalanan. Hanya warga yang mengunakan […]

Bupati Suwirta Tinjau Jalan Rusak Akibat Hujan Deras

KLUNGKUNG, MEDIAPELANGI.com – Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta dan Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah I Putu Widiada meninjau langsung kerusakan jalan di Dusun Tegal Besar, Desa Negari, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Bali, akibat diterjang hujan deras, Sabtu. Setiba di lokasi jalan yang jebol di sebelah vila milik Bambang Soesetyo di Dusun Tegal Besar itu, […]

Bertahun-tahun Rusak, Wabup Kembang Ikut Gotong Royong Perbaiki Jalan di Lingkungan Dewasana

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Jalan yang sudah bertahun-tahun rusak di lingkungan Dewasana, Kelurahan Pendem, Kabupaten Jembrana, diperbaiki dengan cara bergotong royong. I Nengah Nasib warga setempat mengatakan, kondisi jalan satu-satunya menuju lingkungan setempat yang rusak.Selain mengganggu aktifitas warga, jalan yang rusak ini juga kerap mengakibatkan kecelakaan. Kerusakan kondisinya berlubang cukup dalam dan bergelombang di beberapa titik […]

Begini Kondisi Jalan Desa di Kintamani Pasca Diterjang Banjir

BANGLI, MEDIAPELANGI.com – Pasca banjir jalan penghubung Banjar Taked dengan Banjar Selulung, Desa Selulung, Kintamani, Bangli, berdampak terhadap jalan-jalan desa. Jalan-jalan desa itu rusak dan banyak warga mengeluh karena tak kunjung ada perbaikan. Kerusakan jalan tersebut telah terjadi cukup lama pasca di terjang banjir, pada bulan Pebruari 2017 lalu. Sehingga jalan alternative  yang menghubungkan sejumlah […]

Wakil Bupati Sanjaya Turun Lapangan Tinjau Proyek Jalan Rusak di Desa Belalang, Kediri

TABANAN, MEDIAPELANGI.com-Wakil Bupati Komang GdeSanjaya meninjau perbaikan ruas jalan Desa Kediri menuju Desa Belalang dan Ruas Jalan Desa Belalang menuju Pantai Kedungu,Kamis (08/03/2018). Wakil Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya didampingi Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR)Pemkab Tabanan I Made Yudiana. Tujuan dari peninjauan ruas jalan tersebut sejatinya untuk memeriksa sudah sejauh mana […]

Rusak Puluhan Tahun, Warga Desa Riang Berharap Perbaikan Jalan

Tabanan,medipelangi.com- Warga Desa Riang Gede,Kecamatan Tabanan,Kabupaten Tabanan,mendesak perbaikan jalan di daerah itu kepada pemerintah Kabupaten Tabanan. Sudah puluhan  tahun akses menuju desa mereka rusak parah sepanjang  900 meter.Dari informasi warga, jalan tersebut sudah sejak lama rusak parah karena banyak lubang. Kondisi itu membuat perjalanan warga semakin sulit karena akses jalan yang banyak dimanfaatkan oleh warga,untuk […]

Protes Jalan Rusak, Warga Tanam Pohon Pisang

Jembrana,mediapelangi.com – Rusaknya akses jalan utama hingga berlubang dan jebol,membut warga Desa Sangkar Agung,Jembrana, Kamis (16/10/2017) menanam puluhan pohon pisang di tengah jalan jalur utama daerah setempat. Hal ini dilakukan karena keluhan warga Kelurahan Sangkar Agung, Kabupaten Jembrana yang sejak dua minggu terakhir terganggu dan tidak bisa beraktifitas normal.  “Jebolnya jalan ini diduga akibat dari […]

Jalan Antar Desa Rusak Parah, Janji Perbaikan Tak Kunjung Terealisasi

Gianyar,mediapelangi.com- Sebagai salah satu akses jalan yang dimanfaatkan oleh warga untuk menuju Sekolah,Pasar serta Puskesmas terdekat,kini akses jalan yang dikerjakan oleh ABRI Masuk Desa (AMD) dan TMMD ini di Desa Kerta Payangan,Gianyar kini mengalami rusak parah. Kerusakan akses jalan makin diperparah saat ini jalan ditutupi longsoran serta di tumbuhi semak-semak,akses jalan sebagai penghubung antar Desa […]

error: Konten ini terlindungi.