Kabupaten Jembrana

Yakin Menang Pendukung Tamba-Ipat Bayar Kaul Jalan Kaki

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Puluhan warga dari Desa Yeh Embang dan Tegal Cangkring, Kecamatan Mendoyo, berjalan kaki sejauh puluhan kilometer. Puluhan warga pendukung calon Bupati dan Wakil Bupati I Nengah Tamba dan I Gede Ngurah Patriana Krisna (Tamba-Ipat) berjalan kaki dari Desa Yeh Embang dan Tegal Cangkring,  Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana menuju rumah calon Bupati I […]

Gubernur Koster Bangun Kantor Majelis Desa Adat di Bumi Mekepung

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Kantor Majelis Desa Adat (MDA) Kabupaten Jembrana resmi dibangun dilahan milik Pemprov Bali yang berada di Jalan I Gusti Ngurah Rai, Kecamatan Negara seluas 7 are. Hal ini terlihat saat Gubernur Bali, Wayan Koster bersama Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menepati janji politiknya di Bumi Mekepung, Kamis […]

Gubernur Koster Lepas Ekspor Kakao Fermentasi 10 Ton ke Jepang

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali, Wayan Koster bersama Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati tidak bisa menutupi kebahagiaannya atas kesuksesan petani Kakao di Subak Abian Dwi Mekar, Desa Poh Santen, Jembrana yang kembali mengekspor Kakao Fermentasi sebanyak 10 ton ke Osaka Jepang, meskipun Bali dan dunia masih dilanda pandemi Covid-19. “Pelepasan Ekspor Biji […]

Belasan Tenaga Medis Puskesmas Lakukan Pelatihan Pengambilan Swab

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Minimnya tenaga medis yang ahli dalam melakukan tes swab bagi pasien positif Covid- 19 dikabupaten Jembrana, disikapi serius Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jembrana dengan melatih belasan tenaga medis Puskesmas yang ada dikabupaten Jembrana. Belasan petugas Puskesmas dikabupaten Jembrana diberikan pelatihan pengambilan sample tes swab bagi penderita Covid-19. Pelatihan pengambilan tes swab […]

Satgas Pangan Jembrana Sidak Pasar Tradisional di Tengah Isu Corona

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Satuan Tugas (Satgas) Ketahanan Pangan Kabupaten Jembrana melakukan inspeksi mendadak di pasar tradisional, salah satunya di Pasar Umum Negara, Kabupaten Jembrana,Senin (30/3/2020). Sidak Tim Satgas Pangan ke pasar tradisional  untuk memastikan stok kebutuhan pokok aman dan memantau harganya pasca merebaknya wabah virus Corona atau Covid-19. “Dari pengecekan yang dilakukan, saat ini ketersediaan […]

Dua Siswa SMP Melaya Tenggelam di Bendungan Palasari

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Dua siswa SMP asal Banjar Sumbersari, Desa Melaya, tenggelam terseret air sungai di Bendungan Palasari, Desa Ekasari, Kecamatan Melaya, Jembrana Bali, Selasa (17/3/2020). Satu korban ditemukan meninggal dunia terseret arus sungai. Sedangkan satu korban lainya masih dalam pencarian oleh tim Sar Jembrana. Korban yang tenggelam dua pelajar kelas I SMP yaitu Kade […]

Nelayan Asal Pengambengan Dilaporkan Hilang Saat Melaut

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Seorang nelayan Supardi (37) asal Desa Pengambengan, Kabupaten Jembrana Bali dilaporkan hilang, Jumat (21/2/2020). Mereka dilaoprkan hilang saat melaut. Supandi (37) pergi melaut menggunakan sampan fiber warna merah putih dengan mesin dua yaitu merk Kimpor dan Yamaha, pada Kamis (20/2/2020). Namun hingga Jumat (21/2/2020), Supandi belum pulang. Pihak keluarga korban sudah berupaya […]

Antisipasi Masuknya Penyakit African Swine Fever (ASF) di Kabupaten Jembrana

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Merespon peristiwa kematian babi petugas Bidang Kesehatan Hewan Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Jembrana Bali, Senin (9/12/2019) mengumpulkan puluhan peternak babi di Kantor BPP Kecamatan Negara. Hal ini dilakukan guna memberikan sosialisasi kepada peternak babi mengantisipasi merebaknya Virus African Swine Fever yang belakangan mulai merebak seperti yang terjadi di Medan Sumatera Utara. […]

Dipancing dengan Betina, Kera Liar yang Resahkan Warga Berhasil Ditangkap

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Dinas Pertanian dan Pangan Bidang Kesehatan Hewan bersama BKSDA Jembrana yang dibantu oleh warga berhasil menangkap kera liar yang selama ini meresahkan warga,Kamis (17/10/2019). Kera liar ini, ditangkap dengan cara dipancing dengan kera betina. Sebelumnya seekor kera liar yang beberapa waktu lalu menghebohkan pegawai di lingkungan Pemkab Jembrana lantaran berkeliaran di areal […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.