Ruangan Lab BK Kampus Undiksha Terbakar
BULELENG, MEDIAPELANGI.com – Insiden kebakaran terjadi. Salah satu ruangan di gedung Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) Singaraja terbakar,Rabu (15/1/2020) sekitar pukul 07.00 Wita. Berdasarkan informasi yang berhasil diperoleh,sebelum terjadinya kebakaran, terdengar suara ledakan keras yang berasal dari salah satu ruangan yang terbakar tersebut. Penyebab kebakaran ruangan Laboratorium Bimbingan Konseling (BK) saat ini […]