Kerambitan

Meriah, Ribuan Relawan Semut Antusias Ikuti Jalan Santai

Ribuan relawan Semut dengan antusias mengikuti jalan santai   TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Usai menggelar aksi bagi-bagi bunga dan cokelat di Pasar Tabanan dan Kerambitan, Relawan Semeton Mulyadi Tabanan (Semut) kembali menunjukkan semangat mereka dalam memperingati Bulan Bung Karno. Ribuan relawan Semut dengan antusias mengikuti gerak jalan santai yang menawarkan berbagai doorprize menarik, termasuk hadiah utama […]

Kecelakaan di Meliling: Vario Tabrak Pejalan Kaki, Dua Luka Parah

TABANAN, MEDIAPELANGI.com –Sebuah kecelakaan terjadi di jalan jurusan Denpasar-Gilimanuk, khususnya di Banjar Meliling, Desa Meliling, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan pada Kamis (1/2). Seorang pejalan kaki dan pengendara sepeda motor Honda Vario mengalami kecelakaan hebat yang menimbulkan luka serius pada keduanya. Kasat Lantas Polres Tabanan, AKP Adrian Rizki Ramadahan, menjelaskan kronologi kejadian, “Sepeda motor Honda Vario […]

Naik Motor, Bupati Sanjaya Buka Lomba Mancing

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya menunjukkan kesederhanaan dan kebersamaan dengan naik motor menuju lokasi Lomba Mancing ST. Putra Bayu Acintya Banjar Dinas Dauh Pangkung, Desa Tista, dan Lomba Mancing ST. Taruna Bhakti Banjar Jagatamu, Desa Meliling, di Kecamatan Kerambitan, Tabanan, pada Minggu (28/1). Dalam kehadiran Bupati Sanjaya, terlihat juga anggota DPRD […]

Sengketa Lahan Klecung: Jero Marga Hadirkan Enam Saksi di Persidangan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sidang sengketa tanah antara Desa Adat Klecung dan Jero Marga di Pengadilan Negeri (PN) Tabanan mencapai babak penting dengan kedatangan enam saksi dari pihak Jero Marga. Dalam sidang yang berlangsung, keenam saksi tersebut memberikan keterangan mendalam terkait kepemilikan tanah seluas 27,8 are yang menjadi pusat perselisihan. Anak Agung Ngurah Bagus Marardi Putra, […]

Ny. Rai Wahyuni Sanjaya Gelar Aksi Sosial untuk Penyandang Disabilitas, Penderita Kanker, dan Tuberkulosis

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Tabanan, Ny. Rai Wahyuni Sanjaya, memimpin serangkaian kegiatan aksi sosial yang bertujuan untuk menyapa dan berbagi kepada penyandang disabilitas, penderita kanker, dan tuberkulosis di Kecamatan Kerambitan. Acara yang berlangsung di Wantilan Kantor Camat Kerambitan pada Kamis (07/12) ini dihadiri oleh berbagai organisasi, termasuk Yayasan Kanker Indonesia (YKI) […]

Terbakarnya TPA Mandung: Ketua DPRD Desak Pemerintah Optimalkan TPS3R

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Mandung di Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan, menjadi sorotan setelah mengalami kebakaran. Menyikapi kejadian ini, Ketua DPRD Tabanan, I Made Dirga, mengimbau pemerintah untuk benar-benar mengimplementasikan pengolahan sampah berbasis sumber guna mengurangi volume sampah yang dibuang ke TPA. Dirga menegaskan perlunya optimalisasi Tempat Pemrosesan Sampah 3R (TPS3R) karena jika […]

Dewan Tabanan Ajak Anak-Anak SD dan SMP Ikut Peduli Lingkungan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com –  Lingkungan yang bersih dan nyaman kini semakin menjadi perhatian utama bagi daerah dalam upaya menarik kunjungan para wisatawan. Dalam rangka menjaga lingkungan, terutama mengatasi masalah sampah plastik, komitmen kuat telah ditunjukkan oleh berbagai pihak. Baru-baru ini, aksi nyata dalam merawat lingkungan tersebut terealisasi melalui kerja sama antara siswa-siswi dari SDN 1 Tibubiu […]

Tak Kuat Nanjak, Truk Mundur Lalu Terguling di Tanjakan Samsam

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebuah truk yang membawa tanaman hias di Jalan Jurusan Denpasar-Gilimanuk, Tanjakan Samsam, Desa Samsam, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan, Jumat (10/5/2023). Kejadian bermula saat truk bernomor polisi AG 9858 GE tersebut menanjak ditanjakan Samsam. Kapolsek Kerambitan Kompol Ni Luh Komang Sri Subakti mengatakan, kecelakaan itu terjadi diduga truk yang dikemudikan Edi Santoso (45) […]

Pencuri Kayu Ditangkap, Ratusan Batang Kayu Diamankan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Unit Reskrim Polsek Kerambitan berhasil mengamankan seorang pelaku pencurian kayu Budi Gunawan (28) di Proyek Perumahan Aditya Sentana Residen, Banjar Dinas Batuaji Kelod, Desa Batuaji, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan, Minggu (16/4/2023). Kapolsek Kerambitan Kompol Ni Luh Komang Sri Subakti mengatakan, kasus ini berawal dari laporan korban I Nyoman Alit Astrawan yang kehilangan […]

Resahkan Warga, Aksi Balap Liar di Pantai Pasut Dibubarkan Polisi

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Aksi balap liar di Pantai Pasut, Desa Tibubiu, Kecamatan Kerambitan, Kabupaten Tabanan Bali dibubarkan anggota Polsek Kerambitan, Minggu (30/10/2022). Selain membubarkan balap liar, petugas kepolisian dari Polsek Kerambitan juga mengamankan unit sepeda motor yang digunakan untuk trek-trekan. Kapolsek Kerambitan AKP Ni Luh Komang Sri Subakti mengatakan pembubaran aksi balapan liar tersebut berasal […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.