Bupati Eka Himbau KNPI Ikut Berperan dalam Penanggulangan HIV AIDS dan Narkoba

Tabanan (Mediapelangi.com)-Bupati Tabanan Eka Wiryastuti himbau pengurus dan jajaran DPD. KNPI Tabanan ikut mengambil peran dalam sosialisasi dan penanggulangan HIV AIDS dan Narkoba, termasuk sex education, demikian dikatakan Bupati Eka saat menerima audensi pengurus DPD KNPI Tabanan diruang kerjanya, Senin (20/11/2017). “Kita tidak perlu tabu lagi ngomong sex yang sehat, buat apa tabu tetapi akhirnya […]