fbpx

Kodim 1617/ Jembrana

Tak Ingin Kecolongan, Ratusan TNI Kodim 1617 Jembrana Jalani Tes Urine

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Pengawasan dan pembrantasan peredaran narkoba yang dilakukan selama ini oleh penengak hukum gencar dilakukan, termasuk kepada PNS anggota polisi dan sejumlah elemen masyarakat. Kodim 1617/ Jembrana tak mau kecolongan ada anggotanya yang terjerumus sebagai penguna narkoba. Untuk kepentingan itu, Kodim 1617/Jembrana melakukan tes urine terhadap ratusan anggota di Makodim 1617/Jembrana, Senin (22/2019). […]

Pasca Banjir Bandang, Anggota TNI Bantu Bersihkan Rumah Warga dari Lumpur

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Pasca banjir bandang yang menerjang rumah warga di lingkungan Biluk Poh, Kelurahan Tegalcangkring, Sabtu malam. Ratusan anggota TNI langsung dikerahkan ke lokasi banjir untuk membantu warga yang rumahnya terdampak banjir bandang, Senin (24/12/2018). Aparat TNI dari Kodim 1617/Jembrana dan Yonif 741 Garuda Nusantara diterjunkan ke Lingkungan Biluk Poh itu, karena pasca-banjir, ratusan […]

Semarak HUT RI, TNI Kenakan Daster Dalam Pertandingan Voli

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com  – Semarakan peringatan HUT ke 73 masih di gelar di kabupaten Jembrana. Kali ini jajaran Kodim 1617/ Jembrana, memperlombakan beragam perlombaan yang di ikuti tidak hanya anggota Kodim, putra –putri serta Ibu – Ibu Persit juga ikut dalam pelombaan, di Lapangan  Umum Dauh Waru, Jembarana, Minggu (19/8/2018). “Sudah menjadi tradisi dalam setiap perayaan […]

Polres Jembrana Dan Kodim 1617 / Jembrana Bagi Stiker Asian Games XVIII 2018

JEMBRANA, MEDIAPELANGI.com – Dalam rangka mesukseskan pelaksaaan Asian Games XVIII 2018, personil Polres Jembrana bersama  personil Kodim 1617 / Jembrana bagi – bagi stiker yang bertempat di  Jalan I Gusti Ngurah Rai dan Jalan Gatot Subroto, Kabupaten Jembrana.Selasa ( 29/5/2018 ) Giat pemasangan stiker tersebut di pimpin langsung oleh Waka Polres Jembrana Kompol I Komang […]

error: Konten ini terlindungi.