Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Daerah Bali

Gubernur Koster Harap Lembaga Penyiaran Turut Aktif Mencerdaskan Masyarakat

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster sangat mengapresiasi acara Anugerah Penyiaran Bali 2021 yang diselenggarakan oleh Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Bali, yang mengusung tema ‘Penyiaran Sehat, Masyarakat Cerdas dan Bermartabat’ yang bertempat di Gedung Ksirarnawa, Taman Budaya Denpasar, pada Jumat (26/11/2021) malam. Dalam kesempatan tersebut, Gubernur Bali mengajak semua lembaga penyiaran baik televisi […]

Gandeng KPI, PRSSNI Bali Gelar Radio Academy ke 2

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Pengurus Daerah Persatuan Radio Siaran Swasta Nasional Indonesia (PRSSNI) Bali bekerjasama dengan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Daerah Bali menggelar Radio Academy dengan materi “Riset dan Radio Programing”. Kegiatan berlangsung, 22-24 November 2019 dan diikuti orang 75 peserta, yakni para programing yang datang dari 70 stasiun radio siaran se Provinsi Bali. “Ini merupakan […]

error: Konten ini terlindungi.