KPU

KPU: Kampanye Umum dan Tatap Muka Harus Mendapatkan Rekomendasi Gugus Tugas

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Komisi Pemilihan Umum merencanakan kampanye umum atau tatap muka Pilkada Serentak 2020 harus mendapatkan rekomendasi dari Gugus Tugas Penanganan COVID-19. “Makanya dalam peraturan kami, diatur nanti, anda boleh berkampanye dalam bentuk rapat umum apabila dapat rekomendasi dari gugus tugas,” kata Ketua KPU RI Arief Budiman di Jakarta, Jumat (3/7/2020). Arief Budiman mengatakan […]

Wagub Cok Ace Berharap Pilkada Serentak 2020 Berjalan Lancar Meski di Tengah Pandemi Covid19

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Apel Siaga Dalam Jaringan ‘Bali Siap Pemilihan Serentak 2020’ yang digelar oleh KPU Provinsi Bali secara virtual, di Ruang Kerja Wagub Bali, Kamis (2/7/2020). Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati didampingi Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali I Gusti Agung Ngurah Sudarsana menyampaikan pilkada saat ini memiliki arti […]

Bawaslu Minta KPU Cermat Dalam Pembentukan PPDP

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Koordinator Divisi Pengawasan, Humas dan Hubungan Antarlembaga Bawaslu Kabupaten Tabanan, I Ketut Narta, SE menegaskan Bawaslu Tabanan mengawasi dan mengawal tahapan pembentukan Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP) yang sedang dilakukan oleh KPU Tabanan. Anggota Bawaslu Tabanan I Ketut Narta menengaskan, pihaknya  sudah meminta Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwaslu) Kecamatan dan Panitia Pengawas […]

Komisi II DPR RI: Tiga Indikator Harus Dijaga Dalam Pelaksanaan Pilkada Serentak 2020

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia Tandjung menilai ada tiga indikator yang harus dijaga dalam pelaksanaan Pilkada Serentak 2020 yang harus diperhatikan penyelenggara pemilu untuk menjaga kualitas demokrasi di tengah pandemik COVID-19. Doli mengatakan, pertama, terkait tingkat partisipasi pemilih harus disosialisasikan secara masif kepada masyarakat bahwa tanggal 9 Desember 2020 […]

KPU Badung Koordinasi untuk Pemuktahiran Data Pemilih di Lapas Kerobokan

BADUNG, MEDIAPELANGI.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Badung mengkoordinasikan tahapan pemutakhiran data pemilih dan perekrutan warga yang ditugasi melakukan pencocokan dan penelitian di Lapas Kelas II A Kerobokan, Kabupaten Badung, Bali, untuk persiapan pelaksanaan Pilkada 2020. “Pemilih di lapas akan disediakan TPS khusus,” kata Ketua KPU Badung I Wayan Semara Cipta saat menemui Kalapas […]

Pilkada Saat Pandemi, Khofifah Berharap Partisipasi Pemilih di Jawa Timur Tetap Tinggi

SURABAYA, MEDIAPELANGI.com  – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa berharap angka partisipasi pemilih pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020 tetap tinggi sebagaimana pelaksanaan Pemilu 2019. “Harapan kami angkanya tetap tinggi seperti pemilu legislatif dan pemilihan presiden tahun lalu meski sekarang pada masa pandemi COVID-19,” ujarnya usai menghadiri Rapat Koordinasi Kesiapan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2020 di […]

KPU Mamuju Buka Pendaftaran Petugas Pemutahiran Data Pilkada 2020

MAMUJU, MEDIAPELANGI.com – KPU Mamuju Provinsi Sulawesi Barat  membuka pendaftaran Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP) untuk bertugas pada Pilkada Kabupaten Mamuju tahun 2020. “KPU Mamuju membuka pendaftaran PPDP dan memberika kesempatab yang seluas-luasnya kepada siapa saja yang hendak bergabung menjadi petugas PPDP dalam rangka penyelenggara Pilkada 2020,” kata Ketua KPU Mamuju, Hamdan Dangkan di Mamuju, […]

KPU Jember Siap Verifikasi Faktual Berkas Dukungan Calon Perseorangan Faida-Vian

JEMBER, MEDIAPELANGI.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jember bersiap akan melakukan verifikasi faktual sebanyak 167.505 berkas dukungan pasangan bakal calon perseorangan yang juga petahana Faida berpasangan dengan Dwi Arya Nugraha Oktavianto (Faida-Vian) yang dijadwalkan pada 27 Juni 2020. “Hari ini KPU Jember memberikan berita acara hasil verifikasi administrasi kepada penghubung (liaison officer) pasangan bakal […]

DKPP Berhentikan Tetap Dua Penyelenggara Pemilu

JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memutuskan untuk memberhentikan secara tetap dua penyelenggara pemilu dalam sidang kode etik penyelenggara pemilu (KEPP). Siaran pers DKPP menyebutkan dua penyelenggara pemilu yang dimaksud, yakni Hasrun Syahputra selaku Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Aceh Tenggara dan Tahir (anggota KPU Kabupaten Parigi Moutong). Sidang KEPP DKKP dengan […]

Pilkada Serentak saat Pandemi, KPU Bali Siapkan Bilik Khusus Setiap TPS untuk Suhu Tubuh di Atas Normal

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Bali menyiapkan bilik khusus di setiap tempat pemungutan suara (TPS) bagi pemilih yang diduga memiliki gejala COVID-19 pada pemungutan suara Pilkada 2020. “Jadi, bagi pemilih yang suhu tubuhnya ketika diperiksa di atas 37 derajat akan dipersilakan memilih di bilik khusus yang telah disediakan itu,” kata Ketua KPU […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.