Lapas Tabanan

Penguatan Tugas dan Integritas: Kelapas Tabanan Membimbing Petugas Lapas untuk Meningkatkan Kualitas Pelayanan

Kalapas Tabanan Membimbing Petugas Lapas untuk Meningkatkan Kualitas Pelayanan   TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan menggelar kegiatan penguatan untuk jajaran Pengamanan dan Administrasi Keamanan dan Ketertiban (Adkamtib) dipimpin Kepala Lapas (Kalapas) Tabanan, Muhamad Kameily. Acara yang berlangsung di Aula Candra Prabhawa, Senin (20/05), membahas beragam aspek penting dalam menjaga keamanan dan […]

Lapas Tabanan dan Kemenag Jalin Kerjasama Optimalisasi Pembinaan Keagamaan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan, sebagai salah satu Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan, terus berupaya meningkatkan layanan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Salah satu langkah yang diambil adalah melalui pembinaan kepribadian bidang keagamaan, yang ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerjasama (PKS) antara Lapas Tabanan dengan Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tabanan pada Jumat (17/05). […]

Warga Binaan dan Tahanan Lapas Kelas IIB Tabanan Ikuti Kegiatan Senam Bersama

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dan tahanan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan berkumpul untuk mengikuti kegiatan senam bersama pada Jumat (17/05). Kegiatan senam ini dilaksanakan di halaman Lapas, dengan sebagian peserta mengikuti dari area depan kamar hunian masing-masing. Kegiatan senam ini bertujuan untuk menjaga kebugaran serta kesehatan para Warga Binaan dan […]

Dirkeswat Puji Sarpras dan SDM Lapas Tabanan

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan menerima kunjungan kerja dari Direktur Kesehatan dan Perawatan Rehabilitasi (Dirkeswat) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Republik Indonesia, Elly Yuzar, pada Kamis (16/05). Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan monitoring evaluasi dan peninjauan sarana dan prasarana serta kebutuhan dasar penunjang pelayanan bagi […]

Klinik Lapas Tabanan Bersiap Raih Akreditasi Pasca Peninjauan Tim Surveior Laskesi

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Langkah besar diambil oleh Klinik Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan menuju peningkatan kualitas layanan kesehatan dengan menerima kunjungan langsung dari Tim Surveior Lembaga Akreditasi Fasyankes Seluruh Indonesia (Laskesi). Tim ini mengunjungi Lapas Tabanan dalam rangka peninjauan akreditasi klinik, Kamis (16/05). Tim Surveior, yang dipimpin oleh dr. Ayu Agung Ampera dan dr. […]

ASN Lapas Kelas IIB Tabanan Siap Ikuti Desk Evaluasi Pembangunan Zona Integritas

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Suasana kegiatan apel pagi di Lingkungan Lapas Kelas IIB Tabanan menjadi momen yang sarat makna, Senin (13/03). Jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) Lapas Tabanan berkumpul di Halaman untuk mengikuti kegiatan tersebut, yang dipimpin oleh Kepala Lapas (Kalapas), Muhamad Kameily. Dalam amanatnya, Kalapas Kameily mengajak seluruh jajarannya untuk bersyukur pada Tuhan Yang Maha […]

Mantapkan Pembangunan Zona Integritas: Lapas Tabanan Diperkuat Irwil IV Itjen Kemenkumham

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dalam upaya memantapkan Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK), Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan menerima penguatan strategis dari Inspektur Wilayah (Irwil) IV Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Republik Indonesia. Kunjungan yang berlangsung pada Rabu (08/05) ini dipimpin oleh Irwil IV Itjen Kemenkumham, Bambang […]

Kamar Napi Lapas Tabanan Kembali Diobok-obok Petugas

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan kembali melaksanakan kegiatan penggeledahan di Blok Hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) sebagai bagian dari upaya deteksi dini terhadap gangguan keamanan dan tata tertib di dalam Lapas. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu, (17/4) Kegiatan penggeledahan dimulai dengan briefing dan pengarahan oleh Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan […]

Kunjungan Keluarga di Lapas Tabanan: Momen Berkumpul Tanpa Batas di Hari Raya Idul Fitri

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Bertepatan dengan Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri Tahun 2024, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tabanan menggelar kegiatan kunjungan keluarga bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Tabanan. Meskipun pelaksanaan kunjungan ini diadakan dalam suasana Idul Fitri, namun kegiatan kunjungan diberikan kepada seluruh Warga Binaan tanpa mengkhususkan agama tertentu pada Rabu (10/04). Berbeda […]

Warga Binaan Lapas Tabanan Ikuti Pelatihan Moralitas

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas IIB Tabanan mengikuti kegiatan Pelatihan Moralitas yang diselenggarakan bekerja sama dengan Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia. Kegiatan berlangsung di Aula Candra Prabhawa Lapas Tabanan pada hari Selasa (02/04). Kegiatan Pelatihan Moralitas dibuka oleh Kepala Seksi Bimbingan Narapidana/Anak Didik dan Kegiatan Kerja, Agung Wisnuputra […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.