Buka Lomba Mancing, Bupati Sanjaya Momentum Jaga Kelestarian Lingkungan
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Sebagai upaya menjaga kelestarian lingkungan, masyarakat/warga Desa Sesandan menggelar lomba mancing. Kegiatan yang terselenggara berkat kreativitas Seka Teruna (ST) Yowana Dharma Mekar Banjar Sesandan Pondok, Desa Sesandan, Tabanan, mendapat apresiasi sekaligus dihadiri langsung oleh Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya Minggu, (5/3/2023) pagi. Kegiatan lomba mancing tersebut juga turut dihadiri oleh anggota […]