Wabup Sanjaya, Apresiasi Lomba PKTP Dua Sekolah Duta Tabanan
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Wakil Bupati Tabanan DR. I Komang Gede Sanjaya mengapresiasi kegiatan Lomba PKTP (Penanggulangan Kanker Terpadu Paripurna), yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi Bali bekerja-sama dengan Pemerintah Kabupaten Tabanan di SMP 1 Baturiti dan SD 1 Baturiti, Banjar Pekarangan, Baturiti Kelod, Baturiti, Kamis, (8/11/2018). Saya sangat mengapresiasi Kepala Sekolah SMP 1 Baturiti dan Sd 1 Baturiti, sangat […]