KPK Tahan Tiga Mantan Pimpinan DPRD Jambi Kasus Suap RAPBD
JAKARTA, MEDIAPELANGI.com – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa menahan tiga bekas pimpinan DPRD Jambi yang sebelumnya telah ditetapkan sebagai tersangka kasus suap pengesahan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Provinsi Jambi Tahun Anggaran 2017 dan 2018. Tiga tersangka, yakni Ketua DPRD Provinsi Jambi 2014-2019 Cornelis Buston (CB), Wakil Ketua DPRD Provinsi Jambi 2014-2019 AR […]