AMO Bali: Menapaki Sejarah Media Online di Indonesia
Ketika berbicara tentang sejarah, seringkali kita terpaku pada pertanyaan tentang siapa atau apa yang pertama kali hadir. Hal yang sama berlaku dalam sejarah perkembangan media online, yang muncul sebagai platform media yang relatif baru, setelah cetak, radio, dan televisi. Di Indonesia, khususnya di Bali, pertanyaan muncul: apakah media online pertama di Indonesia? Dan apakah media […]