Perbekel Nyaleg, Empat ASN Ditunjuk Sebagai Penjabat
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Dari 133 Perbekel di Kabupaten Tabanan sebanyak empat Perbekel ikut bertarung memperebutkan kursi sebagai wakil rakyat di DPRD Kabupaten Tabanan pada Pemilu Tahun 2019 nanti. Empat Perbekel yang sudah mendaftarkan diri sebagai calon legislatif yakni Perbekel Desa Banjar Anyar, Perbekel Desa Kuwum, Perbekel Desa Timpag dan Perbekel Desa Biaung. Diakui Kepala Dinas […]