Tidak Pakai Masker, Tim Gabungan Beri Sanksi Push Up
TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Tim Satgas Yustisi Covid-19 Kabupaten Tabanan menemukan masih banyak masyarakat yang tidak memakai masker. Petugas kemudian memberikan sanksi berupa teguran hingga push-up. Operasi Yustisi dilakukan gabungan TNI/Polri dan Satpol PP di sejumlah titik keramaian kota, yaitu di Pasar Senggol Tabanan, area pertokoan Gajah Mada yang sering digunakan tempat nongkrong dan sejumlah ruas […]