fbpx

Pajak Kendaraan Bermotor

Tahun 2022 Pemprov Bali Kembali Luncurkan Pemutihan Bagi Penunggak Pajak Kendaraan Bermotor

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali kembali luncurkan kebijakan strategis terkait relaksasi Pajak di Daerah Bali. Per hari ini, 4 April 2022 Pergub Nomor 14 tahun 2022 tentang Penghapusan Sanksi Administrasi Berupa Bunga dan Denda terhadap Pajak Kendaraan Bermotor diberlakukan. Hal itu disampaikan oleh Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra yang didampingi oleh Kepala Badan […]

Pemprov Bali Kembali Berlakukan Relaksasi Pajak BBNKB II, Ini Detailnya

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster kembali memberikan kebijakan pro rakyat untuk meringankan beban rakyat melalui relaksasi Pajak berupa pembebasan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) II. Kebijakan itu pro rakyat itu dengan menerbitkan Peraturan Gubernur Bali Nomor 63 Tahun 2021 tentang Pembebasan Pokok dan Penghapusan Sanksi Administratif Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor Atas […]

Catat! Pemutihan Denda Pajak Kendaraan Bermotor Tinggal Seminggu Lagi… !!!

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Kebijakan yang diberlakukan Pemerintah Provinsi Bali tentang pengurangan atau penghapusan sanksi administrasi berupa bunga dan denda terhadap pajak kendaraan bermotor dan bea balik nama kendaraan bermotor yang tertuang dalam Pergub No. 55 Tahun 2018 tinggal 1 minggu akan berakhir. Untuk itu, waktu yang tersisa diharapkan bisa dimanfaatkan oleh para wajib pajak (WP) […]

Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Hasilkan Kas Daerah Rp 71 Milyar

Denpasar, Mediapelangi.com-Kinerja Bapenda Provinsi Bali untuk program pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) tahun 2017 ini patut diacungi jempol. Pasalnya dari kegiatan yang berlangsung 9 Oktober sampai 8 Desember saja, ternyata mampu memberi pemasukan terhadap kas daerah mencapai hampir Rp 71 miliar dari target yang ditetapkan sebesar Rp 30 miliar. Padahal kegiatan ini masih berlangsung untuk […]

error: Konten ini terlindungi.