Pariwisata

Gubernur Koster: Objek Wisata Tetap Boleh Buka Sambut Nataru

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster menegaskan objek-objek wisata di Pulau Dewata tetap boleh dibuka dalam menyambut libur Natal dan Tahun Baru 2021, dengan tetap menerapkan dan mematuhi protokol kesehatan pencegahan penularan COVID-19. “Boleh dibuka dengan menerapkan protokol kesehatan. Kan semua dibuka, tidak ada yang ditutup,” kata Koster saat memberikan keterangan kepada awak media […]

Bertemu Gubernur NTB, Gubernur Koster Sebut Bali Siap Bantu Kembangkan Potensi Pariwisata Bumi Gora

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Gubernur Bali Wayan Koster menyatakan bahwa Bali dengan tangan terbuka akan membantu mengembangkan berbagai potensi bidang pariwisata yang dimiliki Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) yang berjulukan Bumi Gogo Rancah (Gora) tersebut. Hal itu terungkap saat Gubernur Koster menerima kunjungan Gubernur NTB di Rumah Jabatan Jaya Sabha, Denpasar pada Sabtu (19/12/2020) malam “Misalnya […]

Antisipasi Pemulihan Pariwisata, Wagub Cok Ace Kembali Ajukan Dukungan Dana Ketenagakerjaan

BADUNG, ,MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjok. Oka Artha Ardhana Sukawati mengatakan bahwa Pemerintah Provinsi Bali sedang mengupayakan pengajuan dukungan dana ketenagakerjaan bagi pelaku pariwisata yang terdampak ke pusat, hal ini disebabkan belum berani dipastikannya kondisi pariwisata yang terdampak pandemi Covid-19 akan pulih total pada tahun 2021 mendatang. Hal ini disampaikannya disela wawancara bersama sejumlah […]

Wagub Cok Ace Terima Audensi Indonesian Tourism Training Center

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati (Cok Ace) yang didampingi Kepala Dinas Pariwisata Putu Astawa saat menerima audensi dari Indonesian Tourism Training Center (ITTC) di Ruang tamunya, Selasa (8/12/20). Dalam kesempatan tersebut ia mengatakan jika Pandemi Covid-19 telah memberi dampak yang sangat signifikan terhadap Bali, yang mengalami kontraksi pertumbuhan ekonomi […]

Wagub Cok Ace : Pencegahan Penularan Covid-19 dan Penanganannya Menjadi Kunci Pemulihan Perekonomian Bali di Bidang Pariwisata

GIANYAR, MEDIAPELANGI.com – Meningkatnya jumlah pengangguran di Bali yang di akibatkan oleh mewabahnya pandemi Covid-19 mencapai 5,6% dari jumlah penduduk 4,2 juta jiwa, persentase peningkatan terjadi sekitar 4,4% dari sebelumnya 1,2% pengangguran di Bali. Sebagaimana kita ketahui bersama, dunia saat ini sedang menghadapi masa yang sangat sulit. Pandemi COVID-19 menyebar sangat cepat di hampir seluruh […]

DTW Tanah Lot Terapkan Protokol Kesehatan Secara Ketat

TABANAN, MEDIAPELANGI.com – Pengelola daerah tujuan wisata (DTW) Tanah Lot, Kabupaten Tabanan, Bali, mewajibkan untuk menerapkan protokol kesehatan secara ketat, yakni memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak. “Di masa pandemi COVID-19, jumlah kunjungan wisatawan domestik dari berbagai daerah di luar Bali yang mengunjungi objek wisata Tanah Lot kian hari kian meningkat,” kata pengelola DTW […]

Gubernur Koster Harap Sinergi Kadin Wujudkan Ekonomi Bali Bangkit

BADUNG, MEDIAPELANGI.com –   Pandemi Covid-19 yang melanda dunia, membuat Bali yang bergantung pada sektor pariwisata menjadi provinsi di Indonesia yang paling terdampak. Akibatnya, sebagian masyarakat Bali yang menggantungkan perekonomian mereka dari sektor ini ikut terpuruk. Untuk membangkitkan kembali perekonomian Bali di tengah pandemic, maka dibutuhkan sinergi semua pihak. Demikian disampaikan Gubernur Bali Wayan Koster dalam […]

Kesiapan Bali Menghadapi Liburan Panjang di Tengah Pandemi Covid-19

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Bali sebagai salah satu destinasi yang masih menjadi tempat pilihan bagi sejumlah wisatawan tentu menyambut baik kunjungan wisatawan domestik di tengah masa pandemi Covid-19 saat liburan panjang seperti saat ini. Kunjungan wisatawan mulai mengalmi kenaikan sejak tanggal 26 Oktober lalu mencapai 5000 orang, 6300 orang di tanggal 27 Oktober dan kenaikan drastis […]

Wagub Cok Ace Harap Pelaku Usaha di Obyek Wisata Kembali Menggeliat

DENPASAR, MEDIAPELANGI.com – Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati berharap insan pariwisata khususnya yang ada di destinasi wisata di Bali mulai menggeliatkan kembali aktivitasnya. Destinasi wisata yang hidup akan menarik minat dan kepercayaan wisatawan untuk kembali datang ke Bali. Hal ini disampaikannya saat memberi sambutan pada acara Simakrama Kepariwisataan dalam Tatanan Kehidupan Bali […]

Ny. Putri Koster: Pertanian dan Kerajinan Lokal Bali Diharapkan Jadi Penopang Kuat Sektor Pariwisata

DENPASAR, MEDIAPELANGi.com – Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Provinsi Bali Ny Putri Suastini Koster memuji ketangguhan UMKM Bali yang tetap mampu bertahan di tengah badai pandemi Covid-19, yang berpengaruh besar terhadap sektor perekonomian. “Terbukti, UMKM tetap menggeliatkan perekonomian kita di tengah pandemi. Pariwisata boleh terpuruk, namun UMKM tetap bisa jalan meski penuh upaya dan peluh,” […]

Lebih Banyak Berita
error: Konten ini terlindungi.